Page 310 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 23 NOVEMBER 2020
P. 310

Judul               Ekonom ini sebut UU Cipta Kerja solusi atasi pengangguran dan
                                    lemahnya arus modal
                Nama Media          kontan.co.id
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://nasional.kontan.co.id/news/ekonom-ini-sebut-uu-cipta-kerja-
                                    solusi-atasi-pengangguran-dan-lemahnya-arus-modal
                Jurnalis            Yudho Winarto
                Tanggal             2020-11-21 08:05:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen Binapenta
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              neutral - M. Ridwansyah (ekonom UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) Yang paling harus dibenahi
              adalah  regulasi  dan  institusi.  Omnibus  Law  ini mengharmonisasi  sekitar  74  Undang-Undang,
              sehingga  faktor  regulasi  dan  koordinasi  bisa  diperbaiki  dengan  harapan  bisa  menciptakan
              lapangan kerja yang lebih banyak dan menghasilkan investasi yang lebih tinggi

              neutral - M. Ridwansyah (ekonom UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) Ini karena setiap tahun ada
              tambahan angkatan kerja baru sekitar 2,5 juta orang

              negative - M. Ridwansyah (ekonom UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) Sebelum wabah ada 6,8
              juta pengangguran. Menurut data yang kami dapat dari Kemenaker, akibat wabah ada tambahan
              3,5 juta pengangguran baru. Estimasi sekarang ada 9,7 juta pengangguran di Indonesia
              positive  -  M.  Ridwansyah  (ekonom  UIN  Syarif  Hidayatullah  Jakarta)  Dari  awal  World  Bank
              meyakini  bahwa  ini  (UU  Cipta  Kerja)  salah  satu  bentuk  dari  reformasi  struktural  yang
              memungkinan Indonesia kedepan akan membuat investor lebih tertarik

              neutral  -  M.  Ridwansyah  (ekonom  UIN  Syarif  Hidayatullah  Jakarta)  Indeks  Harga  Saham
              gabungan  (IHSG)  ditutup  naik  40,45%,  45  saham  unggulan  (LQ45)  naik  9,08  poin.  Jadi,  ini
              bentuk sentimen positif para investor dan dunia usaha terkait disahkannya UU Cipta Kerja

              neutral - M. Ridwansyah (ekonom UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) Proyeksi optimis itu dengan
              syarat implementasi UU Cipta Kerja melalui PP benar-benar disusun dengan baik. Kemudian,
              penanganan  Covid-19  melalui  vaksin  karena  sumber  resesi  yang  paling  berbahaya  adalah
              uncertainty (ketidakpastian). Syarat lainnya adalah stabilitas politik

              positive - M. Ridwansyah (ekonom UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) World Bank memproyeksikan
              pertumbuhan ekonomi Indonesia 3,4-4,4%, Bank Indonesia memproyeksikan 5% pada 2021







                                                           309
   305   306   307   308   309   310   311   312   313   314   315