Page 32 - Selfpublishing FIKSI
P. 32
E. Perbedaan Plot dengan Alur
Beberapa perbedaan antara alur dan plot:
1. Alur berisi kronologis cerita, walau susunannya bisa maju, kilas balik atau
gabungan.
2. Alur hanya rangkaian cerita dari awal sampai akhir.
Alur bisa dijabarkan dengan gaya narasi, deskripsi, eksposisi dan narasi.
Sedangkan plot sebagian besar dengan narasi dan dialog.
Plot adalah pergerakan cerita dari satu kejadian demi kejadian yang saling
berkaitan, bahkan terkadang sengaja dibenturkan untuk menimbulkan adanya
ketegangan, klimaks (puncak konflik), antiklimak (penurunan konflik) sampai
ending.
3. Alur adalah badan cerita sedangkan plot adalah ruh yang menggerakan cerita.
4. Alur ada pada jenis tulisan lain seperti feature dan esai. Sedangkan plot khusus
ditemukan dalam cerpen dan novel.
Page 27