Page 42 - suhu dan kalor 2
P. 42
E-Modul Model Pembelajaran CinQASE Kelas XI KD 3.5
SUHU DAN KALOR
Tugas Pasangan C
Berdasarkan orientasi masalah 1, saat anda demam dan kedokter, termometer air
raksa biasa digunakan untuk mengukur suhu tubuh anda. Secara umum prinsip kerja
termometer air raksa ini, menggunakan konsep perpindahan kalor dari tubuh ke air
raksa yang terdapat pada termometer. Jelaskan perpindaham kalor yang terjadi dari
tubuh ke air raksa tersebut berdasarkan konsep Asas Black dan hubungkan dengan
prinsip kerja termometer air raksa!
Petunjuk :
Silahkan klik tombol menu di bawah untuk mengerjakan tugas Pasangan C. Baca dan
pahami materi dengan seksama!
LEMBAR KERJA PASANGAN C
Catatan
1. Pastikan anda terhubung dengan akun google masing-masing.
2. Setelah klik tombol lembar kerja pasangan A, selanjutnya akan diarahkan kehalaman
google drive.
3. Tekan tombol pada pojok kanan atas untuk mengunduh lembar kerja pasangan.
4. Silahkan menuliskan jawaban anda pada lembar kerja yang telah disediakan.
5. Sebelum menyelesaikan tugas pasangan Anda, klik tombol contoh tugas pasangan berikut
untuk melihat contoh penyelesaian tugas pasangan.
CONTOH TUGAS PASANGAN
Trinanda Yuningsih, Jurusan Pendidikan Fisika 35