Page 17 - MAJALAH 200
P. 17

LAPORAN  UT AMA






            solusi bersama dalam memperkuat
            infrastruktur kesehatan.             PANDEMI MEMANG MEMBERIKAN
              “Soal sarana prasarana, kita nggak
            pernah bayangin tuh yang namanya     PELAJARAN DALAM BANYAK HAL,
            Wisma Atlet bisa jadi alternatif yang   TERMASUK MEMBUKA MATA BAHWA
            luar biasa, yang bisa menampung
            sampai 8000 sekian orang.            HINGGA SAAT INI INDONESIA
            Kita nggak pernah membayangkan       MEMANG MASIH BELUM MEMILIKI
            bahwa kita bisa punya rumah sakit
            darurat,” tambahnya.                 KEDAULATAN ATAS KESEHATAN.
              Lebih lanjut, terkait kerja sama
            antar lembaga yang responsif dan     KEDAULATAN KESEHATAN
            konsolidatif sebagai kunci penanganan   YANG MENYANGKUT
            pandemi yang diungkapkan
            presiden Joko Widodo, menurut        INFRASTRUKTUR, ALAT
            Ninik, konektivitas antar lembaga    KESEHATAN, HINGGA OBAT-
            terkait dalam penanganan pandemi
            merupakan hal yang penting.          OBATAN.
              “Kayak BUMN, BUMN punya Bio
            Farma, Kemenkes punya tenaga
                                                 Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Nihayatul Wafiroh. Foto: Andri/Man
            kesehatannya Bio Farma yang
            dari BUMN punya resources untuk
            vaksinnya, untuk obatnya. Ini tentu
            tidak bisa dipisahkan hal-hal seperti   jadi masyarakat harus bergerak,” ujar   dengan melihat kondisi lapangan. 
            ini,” kata politisi Fraksi PKB ini.  legislator dapil Jawa Timur III ini.   “Tidak ada portofolio negara yang
              Ninik menekankan, pandemi bukan   Selain kerja sama antar lembaga   100 persen sukses (menangani
            hanya pekerjaan Kemenkes saja,    dan masyarakat, support terhadap   pandemi), contoh kemarin seperti
            namun merupakan pekerjaan seluruh   kemandirian obat, vaksin dan alat   Amerika bagus, Jepang bagus, setelah
            lembaga terkait termasuk masyarakat   kesehatan juga menjadi hal penting   Olympic naik gitu kan jadi 25.000
            Indonesia. “Jangan lupa bukan hanya   yang perlu diperkuat. Seperti misalnya   sehari. Sebenarnya memang kebijakan
            kementerian dan lembaga saja yang   dengan memberikan dukungan     itu semua trial and error, kebijakan
            terproses dan saling menguatkan,   terhadap hasil penelitian dalam negeri   itu semuanya tidak bisa kita katakan
            masyarakat Indonesia luar biasa sekali,   baik vaksin, obat, hingga alat tes.  bahwa itu yang paling bagus, tidak
            gotong royongnya luar biasa sekali,”    “Jadi sebenarnya ini harus   bisa, karena semuanya harus butuh
            ungkapnya.                        kita support SDM-nya dan penelitian,   waktu untuk melakukan itu,” katanya.
              Masyarakat Indonesia merupakan   karena dalam penelitian kita selama ini    Ke depannya, Ninik berharap akan
            masyarakat dengan toleransi yang   sangat rendah. Penelitian bukan hanya   selalu ada perbaikan dan penguatan di
            tinggi. Dalam menghadapi pandemi,   soal farmasi, soal apapun masih sangat   berbagai sektor di Indonesia, utamanya
            masyarakat Indonesia selama ini   rendah. Jadi kalau mau mendapatkan   penguatan dalam sektor kesehatan
            bersama-sama saling membantu      hasil yang maksimal pemerintah harus   agar Indonesia memiliki kedaulatan
            dalam toleransi yang kuat. Sehingga   men-support soal pendanaan soal   atas kesehatan di negara sendiri. 
            peran masyarakat juga dinilai Ninik   penelitian-penelitian dan penelitian ini   “Saya berharap ini sebenarnya
            sangat besar, sebab negara tidak   tidak cepat tentunya, pasti take long   kalau Presiden sudah menyampaikan
            bisa mengatasi pandemi sendiri tanpa   time,” tambah Ninik.        itu seharusnya perbaikannya juga
            melibatkan seluruh pihak termasuk    Terakhir, terkait dengan kebijakan   semakin merata dan semakin
            masyarakat.                       yang konsisten sekaligus strategi dan   diperkuat bahwa kita selama ini
              “Satu sisi itu menunjukkan bahwa   manajemen lapangan yang dinamis   tertidur lah dengan soal seperti itu.
            masyarakat Indonesia tidak bisa di-  dalam menghadapi pandemi seperti   Nah, bagaimana dengan adanya covid
            compare dengan masyarakat negara   yang diungkapkan Jokowi, Ninik   ini kita bisa memperkuat kesehatan
            lain yang solidaritasnya cukup tinggi.   menilai tidak ada kebijakan yang ideal   yang ada di Indonesia, sehingga kita
            Tapi satu sisi ini juga menampar   dalam menghadapi pandemi. Sehingga   punya kedaulatan atas kesehatan di
            negara bahwa negara tidak mampu   menurutnya setiap kebijakan yang   negara ini,” harapnya. l bia/er
            menanggulangi semuanya sendiri    diambil harus selalu berdasarkan data



                                                                        TH. 2021      EDISI 200      PARLEMENTARIA        17
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22