Page 7 - Kimia Koloid
P. 7

TUJUAN PEMBELAJARAN

                  1. Menjelaskan pengertian koloid
                  2. Mengelompokkan jenis koloid































                                             Gambar 1.1 Sea Foam/Buih Laut
                                          (Sumber: https://www.islampos.com)

               Sungguh indah ciptaan Allah SWT. Salah satu keindahan alam yang Allah ciptakan yaitu
               pantai.  Banyak  hal  yang  dapat  membuat  kita  rileks  saat  kita  berada  di  pantai,  baik
               pemandangannya yang indah, angin semilir, bahkan gulungan ombak yang membuat kita
               ingin  selalu  merasakannya  kembali.  Namun,  dibalik  ketenangan  tersebut,  ternyata
               terdapat buih laut yang cukup berbahaya, khususnya untuk hewan yang berada di sekitar
               laut. Kandungan dan partikel tersebut tidak hanya terdiri dari satu partikel saja, tetapi
               terdapat beberapa partikel pembentuk yang bahkan dapat menyebabkan kematian. Apa
               sebenarnya buih laut ini? Apakah gas? Atau padatan? Ataukah cairan? Yuk, kita simak dan
               kita pelajari materi berikut ini.








                                                                                       Kelas XI SMA/MA


                                                            3
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12