Page 84 - E-Modul Biologi Materi Sistem Pencernaan
P. 84

A. Pendahuluan


                        Tahukah  kamu,  pola  makan
                  sangat      berpengaruh       terhadap
                  kesehatan  alat  pencernaan  kita.
                  Misalnya  kebiasaan  mengonsumsi
                  makanan  pedas  dapat  berpengaruh
                  terhadap  asam  lambung,  demikian
                  juga  dengan  mengonsumsi  makanan
                  berserat  dapat  mempermudah  buang
                  air besar.
                        Pada  pembelajaran sebelumnya
                  kita  sudah  mempelajari  tentang
                  pengertian     makanan,     kandungan                               Sumber: hadijah-arsyad.blospot.com
                  makanan, BMI dan BMR, menu sehat,              Gambar 23 Organ-organ pencernaan

                  4  sehat  5  sempurna,  pola  makan.  Selanjutnya  makanan  yang  kita  makan  tidak
                  dapat  langsung  dicerna  oleh  tubuh  dalam  waktu  yang  singkat,  dan  tidak  dapat
                  langsung diserap serta digunakan oleh alat-alat tubuh kita. Agar makanan dapat
                  diserap  oleh  sel-sel  jonjot  usus,  maka  makanan  tersebut  harus  dicerna  terlebih
                  dahulu oleh alat-alat pencernaan yang ada di dalam tubuh kita. Di dalam proses
                  pencernaan merupakan suatu proses yang
                  melibatkan  organ-organ  pencernaan  dan                Konsep Biologi
                  kelenjar-kelenjar  pencernaan.  Bersyukur-                      Makanan  yang  kita  makan
                  lah  kita  kepada  Allah  SWT  karena  organ-   perlu diubah terlebih dahulu menjadi
                                                                  bentuk yang lebih sederhana melalui
                  organ  yang  kita  miliki  dapat  berfungsi     proses  pencernaan  agar  mudah
                  dengan  baik.  Begitu  besar  kuasa  Allah      diserap usus.
                                                                         Zat-zat
                                                                                    makanan
                                                                                                 yang
                  SWT  serta  konsep  dasar  ketakjuban             mengalami   proses    pencernaan
                  kepada  Allah  akan  dapat  membawa             adalah  karbohidrat,  protein,  dan
                  manusia selalu ingat kepada Allah sebagai       lemak.  Sebaliknya  vitamin,  unsur-
                  Maha  pencipta  alam  semesta  beserta          unsur   mineral,   dan   air   tidak
                  isinya  termasuk  diri  manusia  sendiri.       mengalami proses pencernaan.
                  Manusia  adalah  makhluk  hidup  yang
                  berada  dalam  organisme  kehidupan  tingkat  individu,  karena  ia  tersusun  oleh
                  sistem  organ-sistem  organ.  Misalnya  organ  pencernaan,  antara  lain;  (1)  Rongga
                  mulut,  (2)  Faring,    (3)  Kerongkongan,  (4)  Lambung,  (5)  Usus  halus,    (6)  Usus
                  besar, (7) anus. Belum pula sejumlah organ-organ lainnya dengan berbagai macam
                  jaringan  yang  tersusun  oleh  sel-sel.  Organ  otak  dengan  berbagai  jaringannya
                  selnya  yang  terdiri  dari  ribuan  syaraf,  bahkan  miliaran.  Inilah  “ahsani  takwim”
                  sebaik-baik  kejadian,  sesempurna  kejadian,  sebagaimana  firman-Nya  dalam
                  Alquran Surah At-Tiin: 4.




         82    E-Modul Biologi Terintegrasi Nilai-Nilai Al-Qur’an Struktur dan Fungsi Organ pada Sistem Pencernaan
   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88   89