Page 596 - Tafsir Ibnu Katsir Jilid 1 by Ibnu Katsir_Neat
P. 596

-atau kitab catatannya- melalui tangan kanannya.  Sedangkan bagi orang-orang
                       kafir dan munafik, maka mereka akan diseru di hadapan para saksi,  "Orang­
                       orang inilah yang telah berdusta kepada Rabb mereka. Ingatlah, laknat Allah
                                                                 "
                       (d itimpakan) atas orang-orang yang zhalim.  ( QS. Huud:  1 8 )."
                              Hadits  ini juga diriwayatkan dalam kitab Shahihain (al-Bukhari dan
                       Muslim)  dan juga kitab-kitab hadits yang lainnya melalui berbagai jalur.












































                       Rasul telah beriman kepada al-Qur'an yang diturunkan kepadanya dari
                       Rabbnya, demikian pula orang-orang yang beriman. Semuanya beriman
                       kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya d, a n rasul-rasul-Nya.
                       (M ereka mengatakan):"Kami tidak membeda-bedakan antara seseorangpun
                       ( dengan yang lain) dari rasul-rasul-Nya ", dan mereka mengatakan: "Kami
                        mendengar dan kami ta'a " . (M ereka berdoa):" A mpunilah kami ya Rabb
                                                  t
                       kami dan kepada Engkaulah tempat kembali". (QS. 2:285) Allah tidak mem­
                       bebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. I a   mendapat
                       pahala (dari kebajikan) yang diusahakannya dan mendapat siksa ( d ari ke­
                       jahatan) yang dikerjakannya. (M ereka berdoa):"Ya Rabb kami,janganlah
                       Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami bersalah.  Y a   Rabb kami,










          T afsir lbnu Katsir Juz 3                                                                           577
   591   592   593   594   595   596   597   598   599   600   601