Page 12 - E-Modul Interaktif Reaksi Kimia
P. 12

Langkah 3: penyetaraan koefisien reaktan dan produk
                   -  Setarakan atom Fe

                      Jumlah atom Fe di ruas kiri = a, sedangkan di ruas kanan = 2. Berarti a = 2
                   -  Setarakan atom O

                      Jumlah atom O di ruas kiri = 2b, sedangkan di ruas kanan = 3 berarti 2b =3 atau b = 1,5

                      Dengan demikian persamaan reaksi di atas menjadi:
                      2Fe(s) + 1,5O2(g) → 1Fe2O3(s) (koefisien 1 tidak perlu ditulis)

                      Namun  koefisien  tidak  boleh  dalam  bentuk  pecahan,  maka    persamaan  reaksi  di  atas
                      dikalikan dengan 2. Jadi diperoleh persamaan reaksi yang setara yaitu

                      4Fe(s) + 3O2(g) → 2Fe2O3(s)




                   Untuk lebih jelasnya perhatikan video berikut.












                                Video 4. Menyetarakan reaksi kimia dengan cara tidak langsung
                         Sumber: Siti Rohmah, 2020/ https://www.youtube.com/watch?v=Xb3Pa9vRSpw






















                    Modul Elektronik Berbasis Kontekstual Pokok Bahasan Reaksi – Reaksi Kimia
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17