Page 16 - E-Modul Interaktif Reaksi Redoks
P. 16

Contoh soal:
                             Perhatikan  ilustrasi  reaksi  antara  padatan  logam  tembaga  (Cu)
                          dengan larutan ion perak (Ag ) pada gambar di bawah ini.
                                                         +










































                                      Gambar 6. Reaksi antara logam Cu dengan larutan Ag
                                                                                       +
                                                     Sumber: Chang, 2010

                             Berdasarkan  gambar  di  atas,  jelaskan  bagaimana  proses  reaksi
                          redoks yang berlangsung dan tuliskan persamaan reaksi kimianya!

                          Penyelesaian:


                             Pada reaksi ini, logam Cu mengalami oksidasi karena melepaskan
                          elektronnya ke ion Ag , sedangkan reduksi dialami oleh ion Ag  karena
                                                 +
                                                                                            +
                          menerima elektron dari Cu. Hal ini mengakibatkan padatan Cu berubah
                          menjadi ion Cu  yang kemudian masuk ke dalam larutan, dan ion Ag
                                          2+
                                                                                                    +
                          berubah menjadi padatan Ag.









                  6              REAKSI REDOKS
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21