Page 23 - Majalah POM Edisi 1 2019
P. 23
PENINGKATAN D A Y A SAING
global, dibutuhkan komitmen berbagai Selama tahun 2018, Badan POM telah SUBSITE ISTANA UMKM
pihak, baik pemerintah, pelaku usaha, melakukan pembinaan terhadap 930 Berbagai inovasi terus dikembangkan
maupun berbagai elemen masyarakat pelaku usaha UMKM pangan, dimana untuk mendukung perkembangan
untuk membantu mengembangkan 78 diantaranya telah mendapatkan UMKM, berbagai perbaikan di sektor
UMKM Jamu dan Usaha Jamu Gendong. Nomor Izin Edar (NIE) Badan POM pelayanan publik dan pengembangan
untuk 191 produk. teknologi informasi tak luput menjadi
“Badan POM telah menunjukkan perhatian utama Badan POM sampai
perannya dengan melakukan saat ini.
pembinaan dan pendampingan bagi Peningkatan produk yang
UMKM Jamu dan Usaha Jamu Gendong teregistrasi 2015-2018 Pada HUT nya yang ke-18, Badan POM
dalam pemenuhan persyaratan teknis meluncurkan subsite “Istana UMKM”
dan membuka akses pasar,” Jelas Puan sebagai bentuk upaya kolaborasi,
Maharani. 12.290 sinergisme, dan inovasi di antara
untuk obat Kementerian/Lembaga dan industri
DISKON 50% UMKM PANGAN terkait pangan. “Subsite ini merupakan
Keberpihakan Badan POM terhadap 8.880 sarana edukasi, komunikasi, dan
UMKM pangan juga ditunjukkan untuk obat tradisional, promosi yang menyediakan informasi
dengan menerapkan keringanan tentang UMKM dan produk yang
50% tarif pendaftaran sesuai dengan 153.521 dihasilkan,” ujar Penny K. Lukito.
Peraturan Badan POM Nomor 9 Tahun Dengan kemudahan yang diberikan
2018 tentang Persyaratan dan Tata Cara untuk kosmetik, Badan POM bersama Kementerian/
Pengenaan Tarif 50% dan Rp.0,00 Atas Lembaga terkait, diharapkan
Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) 3.573 para pelaku usaha UMKM dapat
yang Berlaku pada Badan POM untuk untuk suplemen menghasilkan produk yang memenuhi
Usaha Mikro, Kecil, dan Industri Rumah kesehatan persyaratan dan standar keamanan,
Tangga Pangan, untuk Kebutuhan manfaat, dan mutu, serta memiliki
Donasi, dan berkaitan dengan Kejadian 111.042 daya saing.
Luar Biasa atau Bencana. untuk pangan olahan
Majalah Pengawasan Obat dan Makanan / 23