Page 8 - Mapom_Vol5_No4_2023
P. 8

Ruang Utama





           Perluas Jangkauan Pengawasan


           BPOM Resmikan



           3 Loka POM dan 8 Balai POM




                                   Tantangan pengawasan obat dan makanan yang kian kompleks harus
                                   diimbangi dengan sebaran UPT BPOM di sejumlah wilayah Indonesia.
                                   Karena itu, BPOM meresmikan tiga Loka POM dan delapan Balai
                                   POM untuk menjangkau pengawasan dan memberikan perlindungan
           Penulis  :  Devivin Ariana Lukhfaiza
           Editor   :  Fathan Nur Hamidi  maksimal kepada masyarakat di seluruh penjuru tanah air.
































                    enjelajah Indonesia seakan tak   keberadaan BPOM di suatu daerah   Cerita dari Ujung Negeri
                    ada habisnya. Gugusan ribuan   menjadi sangat krusial untuk memastikan   Salah satu cerita menarik datang
                    pulau yang membentang   obat dan makanan yang beredar aman   dari Pos POM di Sumba Timur yang
           Mdari Sabang hingga Merauke      dikonsumi masyarakat. Karena itu,   terbentuk pada 2019 dan kini telah
           menyuguhkan kekayaan alam yang tak   keberadaan BPOM terus diperkuat   menjadi Loka POM. Kepala Loka POM
           tertandingi. Dengan lebih dari 17.000   dengan adanya unit pelaksana teknis   di Kabupaten Sumba Timur, Bernardus
           pulau, Indonesia merupakan ‘laboratorium   (UPT) BPOM yang tersebar di seluruh   Beda Moron menceritakan pentingnya
           raksasa’ yang mengagumkan. Karena   Indonesia. Sejak tahun 2018, UPT BPOM   keberadaan UPT BPOM di Sumba
           itu, beragam peluang dan tantangan   hadir tidak hanya di 33 provinsi, tetapi   Timur. “Pulau Sumba merupakan pulau
           terus berkembang dari setiap proses   juga di 40 kabupaten/kota hingga daerah   tersendiri yang memiliki penduduk banyak
           pembangunan. Termasuk dinamika   3T (Terdepan, Terpencil, dan Tertinggal).   karena mencakup empat kabupaten,
           pengawasan obat dan makanan yang   Kini BPOM telah memiliki total 76 UPT   dan masyarakatnya tinggal di pedalaman
           terus berkembang di tengah globalisasi.   yang tersebar di 37 provinsi. UPT ini   sehingga masih belum tersentuh
           Peredaran produk obat dan makanan                                  pengawasan obat dan makanan dari
           terus berputar dari kota besar hingga   Besar POM (setingkat eselon II), 21 Balai   BPOM,” ceritanya.
           pelosok daerah antar pulau.      POM (setingkat eselon III), dan 34 Loka   Aksesnya yang terbilang sulit pun
                                            POM (setingkat eselon IV).        menjadi alasan utama hadirnya Loka

        6
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13