Page 326 - Karya dan Kinerja Melewati Multi Krisis: Pandemi COVID-19
P. 326

Selain mendukung terlaksananya pelayanan publik, pe ne rap an
               protokol kesehatan dalam mendukung kinerja pegawai juga di fa­
               silitasi dengan pengadaan tombol lift tanpa sentuh, pe nyem   protan

               disinfektan secara berkala setiap minggu di seluruh ling kungan ge­
               dung kantor, kendaraan dinas pejabat, dan  ken da raan  operasional
               BPOM RI. Dalam aplikasi e­presensi pe ga wai juga di leng kapi dengan
               self assessment risiko COVID­19. Pengadaan fa silitas tempat cuci
               tangan dengan kran otomatis di area pintu ma suk setiap gedung
               serta penggulungan karpet di Masjid BPOM RI juga dilakukan dan
               dikontrol secara berkala untuk memastikan ke ber sih annya.

               4.3.2. Renovasi Gedung
                   BPOM RI telah dan masih berupaya dalam kegiatan renovasi,
               pem bangunan gedung, pengadaan serta pemeliharaan dalam rang­
               ka pemenuhan aspek kebutuhan sarana dan prasarana. Sarana dan
               pra sa rana merupakan hal yang mutlak untuk dipenuhi karena ber­



               dam pak pada peningkatan kinerja dan kelancaran pelaksanaan tugas
               BPOM RI termasuk pelayanan publik. Sarana dan prasarana yang
               baik juga wajib dilengkapi dengan sarana keselamatan yang me ­
               madai, un tuk itu  BPOM RI telah  merampungkan peningkatan ka ­
               pa  sitas pompa hydrant terintegrasi dan merevitalisasi drainase ka­
               wasan BPOM RI.
                   Demi meningkatkan kualitas pelayanan publik dan men cip ta­
               kan budaya kerja yang baik, BPOM RI juga meningkatkan sarana
               dan prasarana infrastruktur gedung pelayanan publik agar  lebih
               nyaman serta ramah untuk pengunjung dengan kebutuhan khusus
               sehingga  kepuasan masyarakat dapat tercapai dengan baik. Salah
               satu  upaya peningkatan pada  area pelayanan publik antara lain
               telah dilakukan pembangunan dan pengadaan interior gedung pe­
               layanan publik yang terstandar.
                   Demi  terciptanya  lingkungan kerja yang nyaman,  BPOM RI
               juga melakukan pembangunan gedung baru sebagai  back  office
               pe la yanan publik. Dalam pembangunan gedung ini, BPOM RI
               men da pat kan dukungan penuh dari Sekretaris Kabinet, Pramono
               Anung dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
               (PUPR), Basuki Hadimuljono untuk melaksanakan Pembangunan
               Gedung Merah Putih. Pembangunan gedung ini dapat diselesaikan
               di tengah adanya keputusan moratorium pembangunan gedung



                                                                       281
   321   322   323   324   325   326   327   328   329   330   331