Page 14 - MatrixMagz_id coba online
P. 14

Kami  berkesemapatan  mengunjungi  air  suci  yang  persis  di            Di Titiles juga terdapat berbagai macam hewan yang bisa

         depan Pura. Saat tiba di tempat air suci kami diharapkan un-              dilihat oleh pengunjung. Rusa yang ada di Titiles ditempat-
         tuk membasuh wajah dengan air mengalir yang telah dise-                   kan di depan pintu keluar masuk toko.
         diakan, lalu kami diberikan beras di tengah-tengah dahi, dan
         bunga kamboja diselipkan di telinga kami. Di tempat air suci              Setelah berbelanja di Titiles, kami beranjak ke Cening Bagus

         juga disediakan tempat untuk pengunjung yang ingin mem-                   untuk  makan  siang,  dan  membeli  oleh-oleh.  Tujuan  beri-
         berikan  uang  sukarela.  Air  suci  yang  digunakan  di  tempat          kutnya adalah Joger. Iya Joger, brand Bali. Rasanya belum
         mata air sangatlah unik, air tersebut berasal dari sumber ma-             ke Bali jika belum menginjak atmosmer Joger. Di Joger ter-

         ta air yang tidak pernah habis. Airnya juga tawar meski be-               dapat barang-barang yang dijual sangat khas Joger. Setelah
         rada di pinggir laut. Selain tempat air suci, di Tanah Lot juga           selesai membeli oleh-oleh, kami berangkat menuju ke Pan-
         terdapat Gua Ular Suci. Di Gua Ular Suci atau Holy Snake ter-
                                                                                   tai Kuta dengan menggunakan alat transportasi sejenis ang-
         dapat  ular yang  diyakini  sebagai  penjaga  Pura.  Pengunjung
                                                                                   kot.
         boleh  memegang  ular.  Ular  tersebut  juga  kerap  kali
         digunakkan  sebagai  objek  foto.  Tak  lama  kemudian,  rom-             Pantai  Kuta  adalah  Pantai  yang  memiliki  pemandangan
         bobongan segera meninggalkan jejak keindahan Tanah Lot.                   yang  eksotis.  Sejauh  mata  memandang,  wisatawan  akan

         Objek wisata kedua yang kami kunjungi adalah Museum Bali.                 disuguhi  hamparan  pasir  putih,  bersih  dan  cakrwala  yang
                                                                                   sangat elok. Sayangnya saat kami sampai di Pantai Kuta ma-
         Waktu  yang  diperlukan  untuk  pejalanan  hanyan  sekitar  25

         menit. Di Museum Bali terdapat 4 Gedung: yaitu Gedung Ti-                 tahari masih terik sehingga kami kurang bebas bermain air.
         mur, Gedung Buleleng, Gedung Karangasem, dan Gedung Ta-                   Namun,  saat  matahari  mulai  beringsut  ke  barat,

         banan.  Di  setiap  Gedung  berperan  menyimpan  barang-                  pemandangan Pantai Kuta  sangatlah menakjubkan.
         barang  bersejarah  yang  beragam.  Gedung  Timur  berisi                 Meski belum puas amat, Pantai Kuta mesti ditinggalkan un-

         koleksi zaman prasejarah dan sejarah Bali yang dikelompok-                tuk menyambangi Krisna untuk makan malam bersama. Se-
         kan menjadi 4 masa, serta ada koleksi zaman sejarah yang                  tiap kali makan bersama, di atas meja makan tersaji keraga-

         dikelompokkan  menjadi  tiga  periode.  Semaentara  Gedung                man  makanan  Indonesia,  yang  juga  sebagai  hasil  keraga-
         Buleleng tersimpan  asal muasal uang kepeng. Tersimpan ju-                man budaya.

         ga  uang  kepeng  yang  di  rakit-rakit  sehingga  menyerupai             Sehabis  makan  malam  di  Krisna,  rombongan  bergerak
         patung yang indah. Gedung Karangasem pengunjung dapat                     menuju hotel Kuta Central Park untuk chek in pada pukul

         menikmati  sertifikat  yang  berhubungan  dengan  pameran                 20.45  selanjutnya  beristirahat.  Pengalaman  hari  pertama

         seni Bali. Tulisan cara pembuatan cili, seni patung cili, serta           menyusuri lorong-lorong Bali sangat terkesan di lubuk hati.
         jenis cili lainnya. Gedung Tabanan mengoleksi sejarah keris,

         bagian-bagian  keris,  contoh  keris,  dan  7  patung  di  tengah-
         tengah ruangan.

         Di halaman Museum Bali bisa digunakan untuk berfoto-foto,

         karena dipenuhi dengan pepohonan yang membuat halaman
         di  sekitar  museum  terlihat  asri.  Museum  Bali  adalah  tem-
         patyang  cukup    favorit  bagi  wisatawan.  Di  tempat  ini

         wisatawan diajarkan bagaimana harus bisa menghargai, me-
         rawat benda-benda bersejarah perjalanan hidup manusia.








                                                                                   Hari  kedua  di  Bali,  Rabu  11  Januari  diawali  pukul  06.30

                                                                                   WITA dengan breakfast. Destinasi wisata yang kami hendak

                                                                                   dikunjungi adalah Tanjung Benoa. Tanjung Benoa juga mirip
                                                                                   seperti  Pantai  Kuta,  memiliki  pemandangan  yang  indah

                                                                                   dengan hamparan pasir putihnya laksana karpet putih yang
                                                                                   digelar. Daya Tarik utama di Tanjung Benoa adalah Water-

                                                                                   sport  dan  Pulau  Penyu  yang  harus  menyeberang  untuk

                                                                                   menggapainya.  Alat  transportasi  menuju  Pulau  Penyu
                                                                                   menggunakan perahu yang wajib berisi 10 orang. Di tengah

                                                                                   -tengah  perahu  terdapat  kaca  sehingga  wisatawan  dapat
                                                                                   melongok makhluk bawah laut seperti ikan. Perjalanan ke
                                                                                   Pulau Penyu sangat seru karena ombaknya tidak terlalu be-

                                                                                   sar  tetapi  menantang.  Sesampai  di  Pulau  Penyu
         Rombongan berlalu meninggalkan Museum Bali yang mena-                     pengunjung bisa melihat berbagai jenis penyu. Tak hanya
         wan, selanjutnya menuju ke Titiles.Titiles adalah  toko tem-              penyu, di di sana juga terdapat hewan lain seperti burung,
         pat menjual berbagai macam makanan.                                       dan ular. Kami diperbolehkan untuk memegang dan berfo-

                                                                                   to-foto  bersama  hewan-hewan.  Penulis  bersama  teman-
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19