Page 20 - eModul 7 SB Tika
P. 20

1.  Jenis suara anak-anak

                                 a.  Suara tinggi : c1 – f2
                                 b.  Suara rendah : a1 – d2


                             2.  Jenis suara orang dewasa
                                 a.  Suara orang dewasa wanita dibedakan menjadi tiga macam yaitu :
                                     1)  Sopran (suara tinggi) : c1 – a2

                                     2)  Mezzo sopran (suara sedang) : a – f2
                                     3)  Alto (suara rendah) : f – d2

                                 b.  Suara orang dewasa pria dibedakan menjadi tiga juga, yaitu :
                                     1)  Tenor (suara tinggi) : e – a1
                                     2)  Bariton (suara sedang) : A – f1
                                     3)  Bas (suara rendah) : F – d1

                                Dalam  paduan  suara,  susunan  suara  ditentukan  dengan  memperhatikan
                           harmoni  yang  diharapkan.  Harmoni  dapat  diartikan  suatu  keselarasan  atau
                           keindahan yang terdengar serasi dan menarik. Pembuatan harmoni berhubungan
                           erat dengan jarak nada atau interval. Melodi yang sudah ada ditambah nada-nada
                           lain  yang  memiliki  jarak  tertentu.  Kemudian  nada-nada  tersebut  dibunyikan
                           bersamaan sehingga terdengar serasi dan indah. Perhatikan partitur lagu untuk
                           paduan suara berikut ini.











































               Modul Seni Budaya Kelas VII Semester 2 SMPN 6 Lembang                                   Page 19
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25