Page 85 - Komunikasi Pendidikan
P. 85

secara  abstrak  ciri-ciri  yang  dianggap  penting  dan


                        menghilangkan rincian yang tidak perlu.


                               Model juga bisa diibaratkan sebuah peta. Saat kita ____


                        seseorang  untuk  menunjukkan  arah  jalan,  kita  akan


                        menjelaskan  hal-hal  penting  saja,  yang  tidak  penting


                        (meskipun bisa menjelaskan) tentu akan kita hilangkan. Kita

                        tidak  perlu  menjelaskan  sebuah  watung  yang  ada  di  pinggir


                        jalan, siapa nama tukang ojeknya dan sebagainya.



                               Saat seseorang menjelaskan arah dengan peta, ia cukup

                        menggambarkan  jalur  dan  tanda-tanda  penting  yang  bisa


                        menjelaskan  tujuan  lokasi.  Jika  penjelasan  itu  harus  ditulis

                        atau diterangkan secara lisan akan membutuhkan banyak kata-


                        kata bukan?



                               Hal demikian tentu sama dengan model. Jika fenomena

                        komunikasi itu dicertiakan dengan lisan atau tulisan tentu akan


                        memakan  waktu,  tempat  dan  kata-kata.  Jika  semua  itu


                        digambar  dalam  sebuah  model,  semua  akan  menjadi  ringkas

                        dan     lebih     menjelaskan         secara      mudah.       Anda       bisa


                        membayangkan bagaimana alur cerita proses komunikasi dari


                        seseorag wartawan, kemudian diberitakan melalui medianya,

                        kemudian sampai ke masyarakat lagi begitu seterusnya. Model
   80   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90