Page 63 - E- Modul Dasar Listrik dan Elektronika
P. 63

E-Modul Dasar Listrik dan Elektronika





                                                             o
                                   EGO =   energi gap pada 0  K dalam eV
                                                                        o
                                   K     = konstante Bolzman dalam eV/ K
                                   ∈     = 2,7
                                Daya hantar jenis dan tahanan jenis semikonduktor intrinsik diberikan oleh

                         persamaan-persamaan :

                                            σ  = eni (µn  + µp)

                                                            
                                                  en    

                                                            p
                                                    i  n

                                             σ = daya hantar listrik
                                            ρ  = tahanan jenis

                                            µn = mobilitas elektron bebas

                                            µp = mobilitas hole

                                Bahan semikonduktor intrinsik pada suhu yang sangat rendah:

                               Semua elektron berada pada ikatan kovalen

                               Tak ada elektron bebas atau tak ada pembawa muatan sehingga bersifat
                                sebagai isolator


                         Bahan semikonduktor intrinsik pada suhu kamar :

                              Agitasi termal menyebabkan beberapa elektron valensi keluar dari ikatan

                                kovalen menjadi elektron bebas sebagai pembawa muatan negative.

                              Munculnya elektron bebas diikuti dengan terbentuknya hole (lubang) sebagai
                                pembawa muatan positif, peristiwanya disebut pembangkitan (generation).

                              Jika dipasang beda potensial, terjadi aliran arus (sebagai konduktor dengan
                                konduktansi rendah).

                        3.  Semikonduktor ektrinsik

                                Semikonduktor ekstrinsik adalah bahan semikonduktor yang memperoleh
                           pengotoran    atau    penyuntikan    (doping)    oleh    atom     asing. Dengan




                                                                                                    Page 43
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68