Page 7 - Suara Merdeka 2
P. 7

JUMAT, 2  DESEMBER  2022


           FPRB Ngaliyan Salurkan

       Bantuan untuk Tempat Ibadah



         SEMARANG - Forum Pengurangan Risiko Bencana
       (FPRB) Kecamatan Ngaliyan, bersama Tim Penggerak PKK
       Bringin, memberikan bantuan kepada masjid dan mushala ter-
       dampak banjir, di Wonosari dan Wahyu Utomo Ngaliyan.
         Bantuan diserahkan kepada pengurus di masjid dan musha-
       la setempat, Senin (28/11). Camat Ngaliyan Moeljanto,
       mengatakan pemerintah selalu hadir di tengah masyarakat
       dalam segala kondisi dan situasi.
         Menurutnya, saat terjadi bencana banjir pada 6 November
       lalu, Pemkot Semarang langsung turun tangan.  Bersama
       masyarakat dan relawan membantu korban banjir untuk mem-
       bersihkan lingkungan dan rumah warga.
         ”Hampir 700 personel kita kerahkan untuk membantu
       warga dan Pemkot memberi bantuan kepada 390 warga ter-
       dampak banjir di Wonosari dan Wahyu Utomo Tambakaji beru-
       pa uang tunai,” katanya.
         Moeljanto mengatakan, besaran bantuan berdasarkan klasi-
       fikasi berat ringan dampak yang dialami warga menjadi acuan
       dalam memberikan bantuan jika terjadi bencana. ”Kita tidak
       menghendaki terjadi bencana lagi, tapi dari kejadian yang lalu
       klasifikasi dampak menjadi acuan ke depan,” katanya.
         Ia mencontohkan, rumah kemasukan air dengan kerusakan
       ringan dibantu Rp 1 juta. Jika kerusakan agak berat dibantu Rp
       2,5 juta. Kemudian dengan kerusakan parah mendapat bantuan                                                                                                        SM/dok
       Rp 5 juta dan sangat parah bantuannya Rp 10 juta.                             PENGHARGAAN: Plt Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu menerima
         ”Dengan kesigapan bersama, kita bersyukur, saat upacara                           penghargaan untuk Pemkot Semarang di Jakarta, Kamis (1/12). (42)
       Hari Korpri, mendapatkan penghargaan dari Wali Kota
       Semarang atas dedikasi dan pengabdian kita dalam penanganan
       bencana yang terjadi di Wilayah Kecamatan Ngaliyan,”
       katanya.                                                    Pemkot Semarang Raih Penghargaan Terbaik
         Ketua FPRB Ngaliyan Bambang Kristiono, mengatakan,
       banjir yang terjadi awal November lalu, tidak hanya merusak
       rumah, tetapi juga tempat ibadah. ”Kami tergerak untuk mem-
       Masjid Baitul Muttaqin RW 6 Wahyu Utomo Tambakaji, Pembangunan Berkelanjutan dan Smart Economy
       bantu pengurus tempat ibadah dengan memberikan bantuan
       berupa perlengkapan ibadah,” kata dia.
         Adapun tempat ibadah yang mendapatkan bantuan yaitu

       Mushala Abu Dardak Dondong RW06, dan Mushala Attohirin
       di RW07 Wonosari.
         Menurut Bambang, bantuan yang diberikan berupa kitab  SEMARANG-Pemerintah Kota Semarang, kembali               Adapun kriteria penilaian mel-  Economy. Seperti yang telah diketa-
       suci Al-Qur’an, buku Asmaul Husna, sajadah, mukena, sarung,                                                   iputi inovasi, kolaborasi, dampak, dan  hui, Kota Semarang berhasil menjadi
       dan sejumlah uang. ”Meski jumlahnya tidak seberapa, semoga  panen penghargaan. Setelah pekan lalu memboyong   keberlanjutan. Inovasi unggulan yang  kota besar di Indonesia yang menca-
       bantuan tersebut dapat bermanfaat bagi jamaah,” katanya.   penghargaan di bidang kesehatan, Pemerintah        disampaikan adalah Kampung   pai pertumbuhan ekonomi tertinggi
         Sementara itu, Ketua RW06 Wonosari Khafid, menyampai-                                                       Tematik sebagai inovasi untuk men-  pada masa pandemi Covid-19 dengan
       kan terima kasih atas bantuan yang diberikan. ”Atas nama warga  Kota Semarang kembali meraih dua penghargaan  dukung dan meningkatkan capaian  mencapai angka 5,16 persen.
       dan jamaah, kami ucapkan terima kasih. Bantuan yang diberi-                                                   SDGs/TPB di Kota Semarang.      Smart City adalah salah satu kon-
       kan sangat berarti bagi kami,” katanya. (sdy-42)    sekaligus, Kamis (1/12).                                     Menteri PPN/Kepala Bappenas  sep pengembangan kota/kabupaten
                                                                                                                     Suharso Monoarfa dalam sambutan-  dengan prinsip teknologi informasi
                                                              Pertama, penghargaan I-SIM for  SDGs adalah kegiatan yang membuat  nya pada acara tersebut menyampai-  yang diciptakan untuk kepentingan
                                                           Cities Award yang diberikan dalam  masyarakat sejahtera. Tapi tidak melu-  kan, Indonesia mentargetkan menca-  bersama secara efektif dan efisien.
                                                           rangkaian Indonesiaís SDGs Annual  pakan terkait dengan iklim dan  pai ekonomi hijau yaitu zero emission  Ada 191 Kabupaten/Kota yang
                                                           Conference tahun 2022. Adapun yang  menyangkut bagaimana ke depannya  pada 2060. Namun ia berharap target  berpartisipasi dalam Gerakan menuju
                                                           kedua, adalah penghargaan atas  untuk lingkungan hidup,” ungkap Plt  dapat lebih cepat tercapai serta per-  Smart City yang di Inisiasi oleh
                                                           Implementasi program Kota Cerdas  Wali kota Semarang, Hevearita  tumbuhan PDB akan selaras dengan  Kementerian Komunikaasi dan
                                                           (Smart City) Tahun 2021-2022 pada  Gunaryanti Rahayu usai menerima  pertumbuhan ekonomi hijau.  Informatika.
                                                           kategori Smart Economy. I-SIM for  penghargaan di Hotel Sultan Jakarta,  ”Kita berharap mangrove kita  Tahun ini ada 7 Kabupaten/Kota
                                                           Cities Award merupakan program  Kamis (1/12).             bertambah luas menjadi 3,6 juta hek-  yang unggul dalam masing-masing
                                                           kerja sama antara PT Surveyor   Wanita yang akrab disapa Ita ini,  tare hutan primer yang terlindungi  dimensi/kategori. Yaitu Smart
                                                           Indonesia, Bappenas dan APEKSI.   mengatakan penghargaan ini adalah  menjadi 3,2 juta hektare, 4,1 juta hek-  Governance diperoleh Kota Bandung,
                                                              Ini merupakan bagian dari upaya  satu kerja keras yang dapat mem-  tare tutupan hutan bertambah dan 40  Smart Branding  diperoleh Kota
                                                           mendukung Tujuan Pembangunan  berikan semangat motivasi untuk  ribuan jiwa terselamatkan dari risiko  Surakarta.  Smart Economy diperoleh
                                          SM/Slamet Daryono  Berkelanjutan (TPB) atau Sustainable  tahun-tahun mendatang. Menjadi  polusi udara,” ujar Suharso.  Kota Semarang, Smart Society diper-
       SERAHKAN BANTUAN: Camat Ngaliyan Moeljanto (tengah)  Development Goals (SDGs). Sejalan  penyemangat bisa lebih baik, lebih  Di hari yang sama, Pemerintah  oleh Kota Yogyakarta. Smart Living
           menyerahkan bantuan perlengkapan ibadah kepada   dengan Peraturan Presiden No. 59  hebat. Penilaian I-SIM for Cities  Kota Semarang juga menerima peng-  diperoleh Kabupaten Demak, Smart
          pengurus masjid dan mushala, di Mushala Abu Dardak  Tahun 2017 tentang Pelaksanaan  Award dilakukan secara berjenjang  hargaan atas Implementasi program  Environment diperoleh Kota Madiun.
                     Wonosari, Senin (28/11).              Pencapaian Tujuan Pembangunan  mulai dari penilaian data-data BPS,  Kota Cerdas (Smart City) Tahun  Kategori Terbaik pada kawasan
                                                           Berkelanjutan.  ”Kita lihat bahwa di  isian mandiri melalui website I-SIM,  2021-2022.  Kota Semarang meraih  pariwisata prioritas nasional diperoleh
                                                           dalam kegiatan-kegiatan yang terkait  dan presentasi.     penghargaan pada Kategori Smart  Kabupaten Wonogiri. (k18-42)


     Perempuan Juga Bisa Jadi Pelaku Kekerasan Seksual BEM FIK Unissula Inisiasi Dekan Cup 2022



       SEMARANG- Kekerasan sek-  tidak hanya terjadi di rumah tangga  Dari tindakan itu, kata dia,
    sual tidak selalu dilakukan oleh laki-  saja, tetapi bisa terjadi di mana dan  menimbulkan akibat negatif, seperti
    laki kepada perempuan, tetapi bisa  oleh siapa saja.     rasa malu, tersinggung, terhina,
    pula sebaliknya. Kekerasan seksual  Menurutnya, kasus kekerasan  marah, kehilangan harga diri, kehi-
    juga dapat terjadi di mana saja, terma-  seksual dapat terjadi di lingkungan  langan kesucian dan lain sebagainya
    suk di lembaga pendidikan. Karena  lembaga pendidikan. Seperti di  pada diri korban. ”Di antara bentuk
    itu, menjadi tugas pendidik untuk  sebuah pesantren di Jawa Barat atau di  kekerasan seksual itu adalah pemer-
    mewaspadai dan mencegah agar hal  Jawa Timur yang belum lama ini men-  kosaan, intimidasi, pelecehan, eks-
    itu tidak terjadi.           cuat. ”Apakah itu orang biasa atau  ploitasi, perdagangan, penyiksaan,
       Hal itu disampaikan Dosen  bahkan ustadz atau dosen sekali pun,  pemaksaan seksual, pemaksaan
    Fakultas Ushuluddin dan Humaniora  bisa melakukan tindak kekerasan sek-  kehamilan, termasuk pemaksaan
    UIN Walisongo Dr Hj Arikhah MAg,  sual. Maka ini patut menjadi perhatian  aborsi dan kawin paksa,” kata dia.
    saat menjadi narasumber dalam  bersama agar hal seperti itu tidak terja-  Ia mengatakan, pelaku kekeras-
    acara pembinaan asatidz di Sekre-  di di lingkungan kita,” kata dia.  an seksual itu kebanyakan adalah
    tariat Badko LPQ Kota Semarang, Jl  Untuk itu, Arikhah mengatakan  laki-laki. Meskipun demikian, bukan
    Dewi Sartika Timur XIVSemarang,  para pendidik harus tahu apa itu  berarti kekerasan seksual tidak dila-
    Kamis (30/11).               kekerasan seksual. Menurut dia,  kukan oleh perempuan. ”Namun
       Dalam kesempatan itu, Arikhah  kekerasan seksual yaitu setiap bentuk  sayangnya dari tindakan tersebut,
    menyampaikan materi tentang  perilaku yang memiliki muatan sek-  hampir 40 persen para korban                                                                        SM/dok
    Pencegahan Kekerasan Seksual di  sual dilakukan oleh seseorang atau  mengabaikannya,” kata dia.  SENAM BERSAMA:Dekan FIK Unissula, Iwan Ardian, memimpin kegiatan senam bersama
    Lingkungan Lembaga Pendidikan  sejumlah orang, namun tidak disukai  Sementara itu, Ketua Badko           di gelanggang olahraga kampus Kaligawe Raya, kemarin.(42)
    Al-Qur’an dalam Perspektif Islam.  dan tidak diharapkan oleh orang yang  LPQ Kota Semarang Dr Bahrul
       Menurutnya, kekerasan seksual  menjadi sasaran.       Fawaid, mengatakan, tema pen-   SEMARANG-Badan Eksekutif Mahasiswa      Barat. Selain itu dilaksanakan pengumuman pemenang
                                                             cegahan kekerasan seksual di  Fakultas Ilmu Keperawatan(BEM FIK) Unissula  bagi para juara dekan cup.
                                                             ljngkungan LPQ diangkat, meng-  menginisiasi kegiatan Dekan Cup 2022, yang berlang-  Wakil Dekan II Hj Wahyu Endang Setyowati SKM
                                                             ingat adanya kasus yang terjadi sela-  sung selama beberapa waktu.      MKep, mengemukakan forum ini melibatkan pula senat
                                                             ma ini. ”Di Semarang tidak ada dan  Puncaknya adalah upacara penutupan di kompleks  mahasiswa, lembaga dakwah fakultas hingga himpunan
                                                             insya Allah tidak akan ada. Maka kita  gelanggang olahraga mahasiswa kawasan Kampus  mahasiswa jurusan (HMJ) D-3,S-1,dan profesi ners.
                                                             bergerak bersama untuk melakukan  Kaligawe Raya, diisi senam pagi dan menyantap hidang-  Melalui agenda ini ingin diciptakan interaksi yang
                                                             pencegahan,” katanya.        an 1.200 porsi mangkok soto. ”Aktivitas ini diikuti oleh  semakin sehat, dekat, lekat, dan hangat di antara sesama
                                                                Untuk itu, dia mengajak untuk  seribuan lebih mahasiswa,  dosen, dan karyawan. Ini juga  insan kampus. Ketua BEM Yuda Prasetya mengatakan
                                                             menerapkan pencegahan terhadap  terasa lain karena di masa pandemi, hanya bisa dilaksana-  pihak fakultas memfasilitasi penuh acara ini. Kegiatan itu
                                                             tindakan pelecehan seksual di ling-  kan model daring,” kata Wakil Dekan I, Hj Ns Sri  juga diharapkan ajang memupuk rasa persaudaraan dan
                                                             kungan masing-masing. ”Setelah ini  Wahyuni SKM MKep di Kampus Unissula,kemarin.  solidaritas bersama.
                                                             akan kita buat modul untuk dise-  Hal yang terasa berbeda juga karena pelaksanaan  Mahasiswa dari delapan angkatan perkuliahan diun-
                                                             barkan ke guru, santri, dan anak-anak  penutupan Dekan FIK Cup 2022, menggunakan gelang-  dang bertemu dalam ajang tersebut.
                                                             tentang berbagai hal yang harus  gang olahraga mahasiswa yang baru.       Dekan FIK Unissula, Dr Iwan Ardian SKM MKep
                                                             diwaspadai,” katanya.        PosterIlmiah                               menambahkan forum ini berisikan kegiatan untuk mem-
                                                SM/Slamet Daryono
                                                                Bahrul juga menegaskan, Badko  Forum ini berisikan kegiatan akademi dan nonakade-  bangun atmosfer akademi yang memadai.
     SAMPAIKAN MATERI: Dosen Fakultas Ushuluddin dan Humaniora UIN
                                                             LPQ yang dipimpinnya, berkomit-  mi. Misal pembuatan poster ilmiah, promosi kesehatan,  Dilaksanakan rutin setiap tahun untuk menum-
        Walisongo, Dr Hj Arikhah MAg, menyampaikan materi mengenai
                                                             men untuk mengembangkan diri de-  lomba keagamaan Islam, baca Al-Qur’an, basket, bad-  buhkan pula interaksi positif di antara dosen,karya-
       pencegahan kekerasan seksual, pada acara pembinaan asatidz, di
                                                             ngan pembinaan, baik itu terhadap  minton, voli, futsal, hingga tenis meja. Pada kesempatan  wan,serta mahasiswa. Selain itu dimanfaatkan menjaring
        Sekretariat Badko LPQ Kota Semarang, Jl Dewi Sartika Timur XIV  pengurus, maupun para ustadz.(sdy-  ini turut diserahkan penghargaan untuk mahasiswa peme-  bibit unggul untuk aktivitas akademi dan nonaka-
                     Semarang, Kamis (30/11). (42)           42)                          nang Pekan Olahraga Nasional(Pomnas) di Sumatera  demi.(H41-42)
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12