Page 53 - Biologi SMK Semester 2
P. 53
Sumber : markijar.com
Gambar 2.5. Contoh Kindom Protista
a. Rhizopoda
Organisme golongan ini memiliki bentuk yang amorf, berkembangbiak dengan
membelah diri, dan mendapat makanannya dengan memangsa bakteri atau parasit bagi
organisme lain. Rhizopoda merupakan protozoa yang bergerak menggunakan kaki
menyerupai akar atau disebut juga pseudopodia. Contoh: Amoeba sp. Rhizopoda
(Amoeba)
40