Page 20 - profil mutu pendidikan sulawesi tenggara 2019
P. 20

•  Pemerintah  kabupaten/kota  dapat  melakukan  agregasi  profil  mutu  satuan
              pendidikan untuk penyusunan kebijakan, program, dan anggaran pendidikan di
              wilayah kabupaten/kota.
              •  Pemerintah  provinsi  dapat  melakukan  pemetaan  mutu  di  daerahnya  dan
              menggunakannya sebagai dasar dalam penyusunan peraturan  daerah tentang
              pendidikan,  perencanaan  program  dan  penganggaran  pendidikan,  dan
              koordinasi antar kabupaten/kota dalam pelayanan pendidikan yang bermutu.
              •  Pemerintah  dapat  menggunakan  profil  mutu  satuan  pendidikan  untuk
              menyusun peta mutu pendidikan nasional.



























                                            Profil Mutu Pendidikan – Sulawesi Tenggara | 9
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25