Page 23 - PTERIDOPHYTA
P. 23

M A N F A A T




                P T E R I D O P H Y T A







                                         Sebagai Motif Batik


                 Masyarakat  Suku  Dayak,  Kalimantan  menjadikan  tumbuhan  paku
                 sebagai ornamen khas motif kain batik daerah


























                                         Sumber : diskominfo.kaltimprov



                  Filosofi Motif PAKU yaitu, Paku memilki lekukan pada ujung daun

                 Paku  yang  muda  sehingga  lekukan  itu  membentuk  lingkaran.
                 Lingkaran  tersebut  memiliki  arti  perputaran  tentang  kehidupan
                 manusia  terkadang  di  atas  terkadang  di  bawah,  terkadang  senang

                 dan  terkadang  sedih,  yang  tua  menyayangi  yang  muda,  yang
                 mudameng  hormati  yang  tua.  Di  situlah  letak  maknanya  dimana

                 manusia  akan  selalu  bersyukur  dengan  cobaan  hidup  yang
                 akhirnya menemui titik akhir yaitu kematian, Sedangkan tumbuhan

                 Paku  atau  masyarakat  awam  menyebutnya  Pakis  bisatumbuh  di
                 mana-mana,  di  hutan,  pesisir,  bebatuan  bahkan  tanah  kering

                 sekalipun.
                 Begitu juga kehidupan manusia harus bisa bertahan
                 hidup di manapun mereka berada.
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28