Page 8 - MAJALAH 173
P. 8

L ap O ran   utama
                 L ap O ran utama



                 Rekayasa Lalu Lintas                                              tersebut masih dalam pengerjaan

                                                                                   dan seringkali menghambat laju
                 Bukan Solusi Permanen                                             pemudik sehingga menimbulkan
                                                                                   penumpukan kendaraan.
                                                                                     Dalam hal ini, Wakil Ketua
                                                                                   DPR RI Agus Hermanto meminta
                                                                                   masyarakat bersabar terhadap
                                                                                   pembangunan infrastruktur
                 Banyaknya rekayasa lalu                           Pemba-          yang sedang dilangsungkan
                 lintas yang dilakukan                             ngunan          oleh pemerintah. Ia meyakini
                 oleh pemerintah dalam                             infrastruktur   ke depan hasil dari pengerjaan
                 rangka memberikan                                 yang masif      pembangunan yang dilakukan
                                                                   baik di Jawa,
                                                                                   pemerintah akan memberikan
                 kenyamanan bagi para                              Sumatera,       banyak manfaat bagi kelancaran
                 pemudik mendapat                                  dan Sulawesi    arus mudik itu sendiri.
                 pujian dari berbagai                              atau pulau        Agus menjelaskan beberapa
                                                                   yang menjadi
                 kalangan terutama                tujuan mudik terbesar masyarakat   tempat seperti pembangunan
                                                                                   Long Rapid Transit (LRT) yang
                 oleh para pemudik. Tak           Indonesia, ke depan diharapkan   menghubungkan Jakarta dan
                 sedikit pula kritik yang         akan menjadi solusi bagi para    Cikarang sempat membuat
                 dilancarkan hingga               pemudik di seluruh Indonesia.    penyelenggara arus mudik
                 penolakan hal tersebut           Saat ini diketahui beberapa proyek   kelimpungan dan memaksakan
                                                                                   mereka untuk melakukan
                 untuk dijadikan solusi                                            rekayasa lalu lintas dikarenakan
                 permanen ketika                                                   pengerjaannya membutuhkan
                 menghadapi arus mudik                                             waktu siang malam sehingga
                 lebaran.                                                          sempat menimbulkan titik
                                                                                   kemacetan yang cukup panjang
                                                                                   bagi para pemudik yang menuju ke
                                                                                   arah timur Pulau Jawa.
                                                                                     Manajemen rekayasa lalu lintas
                                                                                   yang dibuat oleh Korps Lalu Lintas
                                                                                   (Korlantas) Polri memang
                                                                                   patut diapresiasi oleh
                                                                                   seluruh pihak pengguna
                                                                                    jalan menuju Jawa. Skema
                                                                                     tersebut pada akhirnya berhasil
                                                                                       mengurai kemacetan-
                                                                                        kemacetan yang terjadi
                                                                                         sebelum H-2 lebaran.
                                                                                          “Rekayasa tersebut di luar
                                                                                           dugaan memang kita
                                                                                            akui berhasil memberi
                                                                                             kelancaran bagi para
                                                                                              pemudik,” ucap Agus.









                                                                                                       Wakil Ketua DPR RI
                                                                                                         Agus Hermanto
                                                                                                             Foto: Eno/jk
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13