Page 109 - Panduan Pengembangan Kurikulum Operasional di Satuan Pendidikan
P. 109
Lampiran
LAMPIRAN 2
Contoh Proses Mendesain Tujuan Pembelajaran
di PAUD
Contoh Proses Mendesain
Tujuan Pembelajaran di PAUD
Workshop pengembangan kurikulum
1
operasional di satuan pendidikan
Pemahaman pro l pelajar Pancasila. 2
Memahami secara utuh konsep
dasar pro l pelajar Pancasila.
3 Pemahaman Capaian Pembelajaran
Memahami rasional, capaian
Menguraikan CP ke pembelajaran (CP) keseluruhan
4
tujuan-tujuan pembelajaran dan elemen-elemen CP fase
fondasi.
Uraikan tujuan pembelajaran dari
analisis elemen CP dengan
mempertimbangkan visi dan misi
Menentukan alokasi periode yang
satuan, karakteristik peserta didik,
5 dibutuhkan untuk membagi fokus
serta karakteristik lokal dan
tujuan-tujuan pembelajaran
budaya setempat. Dengan
demikian, tujuan-tujuan
pembelajaran tiap satuan Alokasi waktu di PAUD dapat
PAUD bisa berbeda. sangat cair, disesuaikan dengan
kebutuhan dan minat anak, namun
perencanaan awal dibutuhkan
untuk memetakan ketercapaian
Menentukan tujuan pembelajaran
CP secara utuh.
dan bukti capaiannya (merencanakan 6
asesmen otentik)
7 Mendesain rencana kegiatan
Panduan Pengembangan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan 101