Page 6 - FLIPBOOK MITOS DAN FAKTA POLA HIDUP TERHADAP KESEHATAN REPRODUKSI MANUSIA
P. 6
MEROKOK
O
M
E
R
K
O
K
Mitos atau Fakta
M i t o s a t a u F a k t a
merokok bisa bikin kualitas sperma menurun
l
i
A
h
l
e
i
Alur Konsep
t
&
P
n
e
K
Kata Ahli & Peneliti i A l u r K o n s e p
a
a
t
F A K T A nikotin
FAKTA
Kandungan nikotin pada rokok menyebabkan
peningkatan
peningkatan ROS (Reactive Oxygen Species). ROS ROS
ROS adalah spesies reaktif yang mampu
menyebabkan kerusakan pada protein, lipid, mekanisme
bahkan asam nukleat. Spermatozoa rentan pertahanan
tidak seimbang
terhadap ROS karena mekanisme pertahanan
antioksidannya terbatas. Jika ROS meningkat
maka terjadi ketidakseimbangan pada DNA Rusak Rusak
mekanisme pertahanan spermatozoa yang
menyebabkan kerusakan pada membran sel x x
dan DNA sperma hingga berujung pada Spermatozoa
mati
kematian sperma. jika penurunan produksi
sperma dan penurunan jumlah sperma dibiarkan
Penurunan
terus menerus akan berdampak pada produksi sperma
ketidaksuburan pria (Henriques et al., 2019)
“ Fakta pada wanita perokok tidak terlihat Infertilitas
secara nyata bahwa merokok berdampak
secara langsung terhadap kesehatan alat
reproduksi. Namun pada ibu hamil, dampak
aktivitas merokok mempengaruhi kesehatan
janin” - dr. Emmi Wijayanti BACK TO
MENU