Page 11 - Desain Pengembangan Multimedia Boby 2024
P. 11
3. Melalui kegiatan bimbingan dari guru
(Collaboration, PPK/PPP, C), peserta didik dapat
menciptakan (C6, B) ilustrasi sederhana mengenai
sistem tata surya dengan benar (D)
Materi Pembelajaran 1) Keteraturan yang menakjubkan, 2) Benda angkasa
luar dan rahasianya, 3) Tokoh penjelajah ruang
angkasa
b. Penyusunan Garis Besar Isi Multimedia Interaktif
Penyusunan Garis Besar Isi Multimedia untuk multimedia interaktif
dilakukan oleh guru dan dikaji oleh ahli materi, ahli desain pembelajaran,
dan ahli multimedia. Ahli materi mengkaji kebenaran dan kecakupan
materi, ahli desain pembelajaran mengkaji kecakupan model pembelajaran
yang digunakan dalam multimedia, dan sedangkan ahli multimedia
mengkaji kemenarikan materi tersebut untuk dijadikan sebagai media
pembelajaran. Garis Besar Isi Multimedia untuk pengembangan
multimedia interaktif menjelajah angkasa luar dapat diuraikan pada tabel
di bawah ini:
Garis Besar Isi Multimedia
Mata Pelajaran : Tematik (Tema 9)
Kelas : VI (enam)
KD Indikator Materi Penerapan Topik/ Pustaka
Pokok Konsep Judul
1) Menjelaskan 1) Mengidentifikasi Keteraturan Menjelaskan Menjelajah Buku Pedoman Guru
sistem tata surya sistem tata surya yang sistem tata angkasa Tema 9 Kelas 6 dan
dan dan karakteristik menakjubkan surya luar Buku Siswa Tema 9
karakteristik anggota tata berdasarkan Kelas 6 (Buku Tematik
anggota tata surya. hasil Terpadu Kurikulum
surya. 2) Mengkonstruksi pengamatan 2013, Jakarta:
2) Membuat cara kerja anggota Kementerian
model sistem sistem tata surya Pendidikan dan
tata surya Kebudayaan, 2018)
c. Penyusunan Jabaran Materi (JM)
Jabaran materi disusun oleh guru dan dikaji oleh ahli materi, ahli
desain pembelajaran, dan ahli multimedia. Di dalam JM harus diuraikan
secara lengkap materi yang akan digunakan dalam multimedia interaktif.
Jabaran materi multimedia interaktif menjelajah angkasa luar dapat
Multimedia Interaktif 5