Page 73 - Contoh Media Pembelajaran Inovatif
P. 73
65
yang efektif. Sedangkan komunikasi efektif hanya terjadi
jika menggunakan alat bantu sebagai perantara interaksi
antara guru dengan peserta didik. Oleh karena itu, fungsi
media adalah untuk meningkatkan kualitas pembelajaran
dengan indikator semua materi tuntas disampaikan dan
peserta didik memahami secara lebih mudah dan tuntas.