Page 11 - PJOK-BG-KLS-I_Neat
P. 11

(f)  Lalu bola yang ditangkap ditarik ke depan dada.
                          (g)  Peserta didik diminta untuk menangkap bola dari depan.
                          (h)  Peserta didik diminta untuk melakukan gerakan ini berulang-ulang sebanyak
                              10 kali tangkapan.



















                                           Gambar 4.6 Aktivitas pembelajaran gerakan menangkap bola
                                           lurus dari depan

                      (2)  Aktivitas pembelajaran gerakan menangkap bola melambung
                          Cara melakukannya:

                          (a)  Sikap permulaan peserta didik berdiri tegak, salah satu kaki di depan.
                          (b)  Posisi peserta didik menghadap ke arah datang bola dari atas.
                          (c)  Kedua tangan diarahkan pada bola.

                          (d)  Kedua telapak tangan menghadap bola membentuk mangkuk.
                          (e)  Lalu bola yang ditangkap ditarik ke depan dada.
                          (f)  Peserta didik diminta untuk menangkap menangkap bola belambung.
                          (g)  Peserta didik diminta untuk melakukan gerakan ini berulang-ulang sebanyak

                              10 kali tangkapan.


















                                           Gambar 4.7 Aktivitas pembelajaran gerakan menangkap bola
                                           melambung

                      (3)  Aktivitas pembelajaran gerakan menangkap bola rendah
                          Cara melakukannya:

                          (a)  Sikap permulaan posisi peserta didik duduk jongkok, salah satu kaki di depan.





                                                Panduan Khusus - Unit 3 Aktivitas Pola Gerak Dasar Manipulatif  103
   6   7   8   9   10   11