Page 236 - Seni-Tari-BG-KLS-II
P. 236
Lembar Kegiatan Peserta Didik Pembelajaran 4
Materi: Desain Berurutan
Hari, tanggal :
Nama Kelompok :
Tema Kelompok :
Nama Anggota Kelompok :
1. ……………………
2. …………………….
dst.
1. Tuliskan gerak yang akan dilakukan secara berurutan pada kolom
di bawah ini!
2. Buatlah barisan, lalu lakukan gerak tersebut secara berurutan.
Peserta didik paling kanan, memulai gerakan dari hitungan satu
sampai dua, peserta didik selanjutnya memulai gerak dihitungan tiga
sampai empat, dan seterusnya!
3. Tampilkan gerak berurutanmu di depan kelas! Mintalah kelompok
lain untuk menilai penampilan kelompokmu! Tuliskan komentar
kelompok lain pada kolom di bawah ini!
222 Buku Panduan Guru Seni Tari untuk SD Kelas II