Page 33 - Geografi SMA Kelas X
P. 33
b. Pengelompokan faktor ras dan budaya, seperti permukiman kampung
Arab yang dikenal dengan sebutan Panjunan, permukiman kampung
Cina yang disebut dengan nama Pecinan dan bentuk aglomerasi lainnya.
Dalam Peraturan Kementerian Perhubungan, istilah aglomerasi mu
lai sering digunakan saat kebijakan larangan mudik lebaran pada masa
Covid19. Istilah aglomerasi dalam konteks tersebut adalah satu kesa tuan
wilayah yang terdiri atas beberapa pusat kota dan kabupaten yang saling
terhubung.
Sumber: https://bit.ly/3O2BgEO
Gambar 1.15 Wilayah aglomerasi mudik di Kuningan
Bab I Konsep Dasar Ilmu Geografi 19