Page 9 - PJOK Kelas VII
P. 9

Soal Tantangan                                          Smart Learning                 Smart Learning
                  Berisi soal-soal dengan tingkat kesulitan yang          Memuat situs-situs di internet   Pindailah QR Code berikut un-
                  cukup tinggi. Di sini dibutuhkan analisis dan           yang berhubungan dengan     tuk mendapatkan informasi!
                  pemahaman pengetahuan yang kompleks,                    materi yang dibahas dan
                  baik terhadap materi yang sedang dibahas                dapat menambah wawasan
                  maupun materi yang pernah dipelajari.                   pengetahuan siswa terhadap
                                                                          materi yang disampaikan.

                   ?   Soal Tantangan                                                                 Dalam video pada link tersebut
                                                                                                           Sumber: https://bit.ly/3goYuFo
                                                                                                      diperlihatkan beberapa teknik
                   Kerjakan soal-soal berikut secara perorangan!                                      passing. Cobalah buat deskripsi
                                                                                                      gerakan masing-masing teknik
                   1.  Jika kalian sedang bermain bola voli dan berada dalam tim yang tidak memiliki penyerang yang baik (spiker)   yang dilakukan dalam video
                      apa yang akan kalian lakukan?                                                   tersebut, kemudian carilah
                                                                                                      pa  sangan  untuk  melakukan

                   2.  Dalam suatu  permainan  bola  voli diperlukan kemampuan mengumpan (passing)  atas, bagaimanakah  cara   ke giatan seperti pada video.

                                                                                                      La kukan di area terbuka dan
                      melakukannya, dan apakah kegunaan dari teknik ini?                              per  hatikan keselamatan. Jang-
                                                                                                      an lupa lakukan pemanasan
                                                                                                      se belum melakukan kegiatan.
                    i  Fakta Olahraga                                                       Tokoh
                                                 Offside                                    Memuat informasi tokoh pada
                                                                                            bidangnya yang terkenal dengan
                   Sudahkah kalian ketahui bahwa penentuan off side pada permainan sepak bola tidak harus seluruh anggota tubuh
                   penyerang masuk lebih dekat ke garis gawang lawan sebelum bola diumpan? Jika ada anggota tubuh pemain   hasil pemikiran, penemu, atau
                   penyerang masuk lebih dekat ke garis gawang lawan sebelum bola diumpan sekecil apapun dan itu dapat dilihat   prestasinya dalam olahraga yang
                   oleh wasit atau asisten wasit, akan dinyatakan off side, kecuali bola tersebut didapat dari lemparan ke dalam atau   digelutinya.
                   sepak pojok.
                                                     Tokoh                                Witan Sulaeman
                  Fakta Olahraga                                                            Sumber: https://bit.ly/3rFOAnn
                  Berisi informasi tambahan mengenai   Nama Lengkap :   Witan Sulaeman
                                                   Tanggal Lahir  :   8 Oktober 2001 (usia 17 tahun)
                  olahraga yang terkait materi. Dapat   Tempat Lahir   :   Palu, Sulawesi Tengah
                  berisi aturan olahraga permainan,   Posisi  :   Gelandang
                  berita terkini dunia olahraga, tips   Klub  :   PPLP Ragunan
                  dan trik melakukan olahraga agar   Witan Sulaeman mencetak gol yang menentukan kemenangan Timnas Indonesia 1-0 atas Laos pada laga Grup A
                  tubuh tetap bugar hingga manfaat   Piala AFF U-19 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Minggu (1/7/2018). Ia kemudian mencetak gol yang menentukan
                                                   kemenangan Timnas Indonesia U-19 atas Uni Emirat Arab, pada laga Piala AFC U-19, di Stadion Utama Gelora Bung
                  melakukan olahraga yang sesuai   Karno, Jakarta, Rabu (24/10/2018). 
                  dengan materi.                      Penampilan pada dua laga itu setidaknya menjadi titik penting dalam perjalanan karier Witan. Ia menjadi semakin
                                                   dikenal dan berpeluang untuk bermain di Eropa, seperti tandem-nya, Egy Maulana Vikri, yang kini bermain di Lechia
                                                   Gdansk.
                                                      Lahir dari keluarga sederhana, Witan sampai ke titik saat ini melalui perjuangan berat. Dengan usia masih muda,
                                                   ia merantau dari Palu ke Jakarta. Ayah Witan yang bekerja sebagai tukang sayur tidak pernah merasa keberatan untuk
                                                   mendukung anaknya bersepak bola. Ayah Witan, Humaidi, mengantar Witan ke Jakarta untuk mengikuti seleksi di
                                                   PPLP Ragunan, setelah ia lulus SMP.
                                                   Sumber: https://bolalob.com/read/108023/profil-witan-sulaeman-anak-tukang-sayur-menanti-waktu-ke-eropa (dengan pengubahan)



                     Rangkuman
                                                                           Rangkuman
                   1.  Permainan invasi merupakan permainan beregu dengan tujuan menginvasi, daerah (teritori) lawan.
                     Permainan yang sangat dikenal di Indonesia yang termasuk dalam kategori ini adalah sepak bola   Merupakan pokok materi yang dianggap
                     dan bola basket, menyusul bola tangan, dan hoki.      penting dalam setiap bab. Sebelum membaca
                   2.  Permainan invasi adalah permainan olahraga yang dimainkan oleh dua regu yang masing-
                     masing berhadapan untuk saling menguasai daerah lawan, mencetak skor sebanyak-banyaknya,   rangkuman, sebaiknya buat rangkuman
                     dan bertahan agar pemain lawan tidak mencetak skor di area permainannya. Dalam permainan   sendiri terlebih dahulu, sehingga pemahaman
                     invasi, para pemain menggunakan keterampilan kaki, tangan, dan anggota badan lainnya untuk   terhadap materi lebih baik.
                     memenangkan pertandingan.
                   3.  Lapangan yang rata berbentuk empat persegi panjang diperlukan untuk bermain permainan invasi
                     ini. Lebar dan panjang lapangan bervariasi sesuai dengan aturan permainan yang telah diberlakukan.
                     Biasanya perlukan peralatan oleh kedua regu untuk dapat bermain bersama. Permainan selalu
                     dipimpin wasit dan asisten yang bertugas sebagaimana peran dan tugasnya masing-masing.
                   4.  Beberapa gerak spesifik dalam permainan sepak bola yang dapat dipelajari adalah mengumpan
                     (passing) jarak dekat menggunakan kaki bagian dalam, mengumpan (passing) jarak jauh
                     menggunakan punggung kaki, menerima bola menggunakan kaki bagian dalam, menerima bola
                     menggunakan dada, dan menggiring bola menggunakan punggung kaki.
                   5.  Beberapa  bentuk  latihan  gerak  spesifik  permainan  sepak  bola  dengan  bentuk  permainan  yang
                     dimodifikasi adalah berlatih mengumpan jarak dekat dan menerima bola; mengumpan jarak jauh
                     dan menerima bola; dan menggiring bola dengan berbagai formasi dan permainan.



                                                                                               Kelengkapan Buku  vii
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14