Page 22 - E-Modul Berorientasi Pembelajaran Berdiferensiasi fiksss_Neat
P. 22

Gambar: Contoh Pengamalan dan Pelaksanaan Nilai Praksis
                                                               Sila ke-1 Pancasila
                                             Sumber: https://images.app.goo.gl/MVsV13Tnifq2BcCj6






                                               Sila Kedua: Kemanusiaan yang
                                                      Adil dan Beradab


                                                                                   Lambang Sila ke-2
                                                                                       Pancasila

                                  1.  Nilai Dasar           : Kemanusiaan

                                  2.  Nilai Instrumental           :

                                      a.  UUD 1945, Pasal 14:
                                          (1)  Presiden  memberi  grasi  dan  rehabilitasi  dengan
                                          memperhatikan pertimbangan Mahkamah Agung.
                                          (2)  Presiden  memberi  amnesti  dan  abolisi  dengan
                                          memperhatikan pertimbangan Dewan Perwakilan Rakyat.
                                      b.  UUD 1945, Pasal 28A: “Setiap orang berhak untuk hidup serta
                                          berhak mempertahankan hidup dan kehidupannya.”
                                      c.  UUD 1945, Pasal 28B:
                                          (1) Setiap orang berhak membentuk keluarga dan melanjutkan
                                          keturunan melalui perkawinan yang sah.
                                          (2) Setiap anak berhak  atas kelangsungan hidup, tumbuh dan
                                          berkembang serta berhak atas perlindungan dari kekerasan dan
                                          diskriminasi.
                                      d.  UUD 1945, Pasal 28G:
                                          (1) Setiap orang berhak atas perlindungan diri pribadi, keluarga,
                                          kehormatan,  martabat,  dan  harta  benda  yang  di  bawah
                                          kekuasaannya,  serta  berhak  atas  rasa  aman  dan  perlindungan
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27