Page 19 - Modul Kessy Minanda Putri
P. 19

Penerapan Konsep Kimia Dalam Pengelolaan Lingkungan Dan

                                          Fenomena Pemanasan Global
          FFE



                                            PETUNJUK PESERTA DIDIK

                1.  Kegiatan  pertemuan  1-2  siswa  dapat  belajar  secara  diskusi  dan  menjawab    literasi
                   pertanyaan,  dimana  diharapkan  peserta  didik  dapat  memahami  konsep  materi  penerapan
                   konsep kimiadalam pengelolaan lingkungan dan pemanasan global.
                2.  Kegiatan 3-4 menggunaan model pembelajaran problem based learning.  Konsep yang telah

                   diperoleh  peserta  didik  pada  pertemuan  1-2  di  aplikasian  untuk  memecahkan  suatu
                   permasalahan. Langah-langkah sebagai berikut
                   a.  Orientasi pada masalah
                       Peserta didik membaca dan mengamati masalah yang diberikan pada e-modul.

                   b.  Mengorganisasikan peserta didik
                       Peserta  didik  bagi  menjadia  beberapa  kelompok  untuk  mendiskusikan  masalah  yang
                       terdapat pada tahap orientasi pada masalah
                   c.  Membimbing penyelidikan
                       Peserta  didik  menjawab  pertanyaan  yang  dapat  membantu  peserta  didik  untuk

                       menemukan solusi dari permasalahan
                   d.  Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
                       Peserta didik mempersentasikan jawaban dari pertanyaan secara berkelompok di depan
                       kelas
                   e.  Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah

                       Peserta didik kelompok lain memberi tanggapan terhadap kelompok yang presentasi dan
                       peserta didik bersama guru mengevaluasi solusi pemecahan masalah.
                3.  Untuk mengumpulkan jaawaban peserta didik dapat mengumpulkan pada link yang sudah


                                                                  JAWAB DISINI
                   tersedia dengan cara mengklik jawab disini (       !!!       )


                4.  Tanda berikut {            } digunakan sebagai penanda pemutaran video, untuk memulai
                   video bisa langsung menekan tanda tersebut
                5.  Diharapkan  peserta  didik  dapat  memahami  materi  di  dalam  modul  ini  karena  materi  ini

                   digunakan sebagai prasyarat materi selanjutnya

















                                                            5
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24