Page 21 - BMH JATIM-MAJALAH MULIA EDISI FEBRUARI 2024
P. 21
lajar.
“Kamu juga kuliah tujuan
nya untuk mendapatkan ilmu.
Jadi kamu jangan merasa paling
rendah,” kata mereka.
Mendapat nasehat demikian,
akupun berjuang untuk bertahan.
Beberapa bulan kuliah di kam
pus kemudian, barulah aku mulai
faham, bahwa apa yang disam
paikan saudara aku itu benar.
Setelah saling kenal satu sama
lain. Saling akrab antar sesama,
terbukalah tabir, bahwa tidak se
dikit dari mereka yang juga baru
memasuki dunia pesantren untuk
pertama kalinya.
Mengetahui hal itu, semangat
belajar terus membara. Tekad un
tuk mendalami agama pun mem bagaimana cara menutup aurat
bulat. sesuai dengan syariah Islam dan
Terlebih, sistem yang diterap bagaimana kita berinteraksi de
kan di kampus, bernarbenar men ngan yang bukan mahram/lawan
coba menerapkan prinsipprin jenis.
sip dasar dalam berislam secara Setelah mengetahui itu semua,
kaaffah (totalitas). aku pun mulai memperaktikan nya
Sebagai contoh. Pada saat dalam kehidupan sehari – hari,
adzan berkemandang, aktivitas walaupun di dalam realisasinya itu
perkuliahan diberhentikan. Semua terkadang membuat gerah kare
mahasiswa malaksanakan sholat. na belum terbiasa.
Yang ikhwan/lakilaki sholat di Alhamdulillah, akhirnya lama
masjid dan akhwat/mahasiswinya kelamaan aku merasa nyaman
sholat di musholla. Dulu aku sholat menutup aurat sesuai syariah Is
sering bolong. lam. Jujur, dulunya aku menutup
Alhamdulillah, setelah kuliah aurat belum sesuai dengan tun
di lingkungan pesantren dan ber tunan syariah Islam. Alias seke
sua dengan temanteman yang darnya saja.
sefikroh, sholat mulai terjaga. An Kini, setelah aku mendapat
tar kawan saling mengingatkan. kan ilmunya, aku merasa senang
Suasana yang benarbenar belum dan bahagia. Mohon doanya, se
pernah aku rasakan sebelumnya. moga aku bisa istiqomah dalam
Semenjak kuliah di kampus mempraktikkan segala hal yang
yang berbasis pesantren itu, aku didapat dalam studi di perguruan
banyak mendapatkan ilmu aga tinggi ini. Aamiin. *Sebagaimana
ma yang sebelumnya benarbe yang dikisahkan Fulanah ke
nar tidak aku ketahui. Seperti pada Mulia
Rajab 1445/Februari 2024 | MULIA 17