Page 28 - REVISI _ MAMLUUL HASANAH_MODUL MATERI AJAR (BAHAN AJAR REMEDIAL PENGAYAAN BERBASIS TIK)
P. 28

21


                           d.  Penentuan  materi  ajar,  Penentuan  jenis  software,  penentuan  jenis  bahan  ajar

                             berbasis TIK, Penyusunan referensi, Uji kompetensi.
                           e.  judul bahan ajar, kelas, semester, alokasi waktu, tujuan pembelajaran

                       3.  Seorang guru SD melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan bahan ajar
                           tematik berbasis TIK. Selama pembelajaran berlangsung, guru mengajar dengan

                           menggunakan  media  bahan  ajar  yang  telah  dikemasnya  secara  audio-visual
                           dalam  bentuk  powerpoint  (ppt)  dan  dilanjutkan  dengan  memberikan  tugas

                           membuat poster digital yang bisa dikerjakan di lab komputer sekolah.

                           Bagaimana    menurut    pendapat    Anda    tentang    aktivitas    guru    selama
                           pembelajaran tersebut?

                           a.  Guru    telah    melaksanakan    tugasnya    dengan    sangat    baik    dengan
                             memanfaatkan TIK selama pembelajaran berlangsung.

                           b.  Guru telah melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kebutuhan abad ke-21
                             dan menyiapkan peserta didik pada Era Revolusi Industri 4.0.

                           c.  Guru  keliru  memahami  peran  TIK  sebagai  alat  pendukung  pembelajaran,

                             sehingga cenderung menggantikan perannya sebagai seorang guru.
                           d.  Guru  telah  menempatkan  TIK  sesuai  dengan  perannya  sehingga  peserta

                             didik aktif selama pembelajaran berlangsung.

                           e.  Guru  keliru  menggunakan   bahan  ajar  berbasis  TIK  karena  bahan   ajar
                             berbasis TIK pada umumnya akan membuat peserta didik menjadi pasif.

                       4.  Pada saat perekapan hasil PTS mata pelajaran matematika, sebanyak 14 dari 30
                           peserta didik di kelas 4 mendapatkan nilai di bawah KKM. Bagaimana tindakan

                           guru jika mengalami hal tersebut di saat kondisi pembelajaran jarak jauh?
                           a.  Melakukan remedial

                           b.  Guru  melakukan  identifikasi  permasalahan,  dan  melakukan  remedial  bagi

                             siswa  yang  nilainya  di  bawah  KKM,  dan  melakukan  pengayaan  bagi  siswa
                             yang nilainya di  atas  KKM dengan  berbasis TIK yang bisa dikerjakan  oleh

                             semua peserta didik
                           c.  Melakukan pengayaan

                           d.  Guru  melakukan  identifikasi  permasalahan,  dan  melakukan  pengayaan
                             berbasis TIK yang bisa dikerjakan oleh semua peserta didik

                           e.  Guru melakukan identifikasi permasalahan, dan melakukan remedial berbasis

                             TIK yang bisa dikerjakan oleh semua peserta didik
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33