Page 37 - Fix Materi Ajar Pemanasan Global_Neat
P. 37
B. KOMPETENSI DASAR (KD)
1.9 Bertambahnya keimanan dengan menyadari hubungan
keteraturan dan kompleksitas alam dan jagat raya terhadap
kebesaran Tuhan yang menciptakannya.
2.9 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu,
objektif, jujur, teliti, cermat, tekun, hati-hati, bertanggung
jawab, terbuka, kritis, kreatif, inovatif, dan peduli lingkungan)
dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap
dalam melakukan percobaan dan berdiskusi.
3.12 Menganalisis gejala pemanasan global dan dampaknya bagi
kehidupan serta lingkungan.
4.12 Mengajukan ide/gagasan penyelesaian masalah pemanasan
global sehubungan dengan gejala dan dampaknya bagi
kehidupan serta lingkungan
C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI DASAR (KD)
Karakter Spiritual (KI-1):
1.9.1 Mengagumi dan menyadari kebesaran Tuhan Yang Maha
Esa melalui pemahaman tentang pemanasan global
Karakter Sosial (KI-2):
2.9.1 Menunjukkan sikap dan perilaku jujur, teliti, kerjasama,
santun dan rasa ingin tahu dalam aktivitas sehari-hari
sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan
percobaan dan melaporkan hasil percobaan usaha, energi,
dan daya.
Pengetahuan (KI-3):
3.12.2 Mengemukakan solusi alternatif yang dapat digunakan
untuk mengatasi berbagai dampak pemanasan global,
efek rumah kaca, dan perubahan iklim.