Page 18 - E-MODUL BERBASIS LEARNING CYCLE 8E PADA MATERI SIFAT KOLIGATIF LARUTAN
P. 18
Tabel 1. Perbedaan Molaritas dan Molalitas
Molaritas Molalitas
Mol zat terlarut dalam 1 liter Mol zat terlarut dalam 1
larutan kilogram pelarut
Lambang : M Lambang : m
Dipengaruhi oleh perubahan Tidak dipengaruhi oleh
suhu perubahan suhu
Dipengaruhi oleh perubahan Tidak dipengaruhi oleh
tekanan perubahan tekanan
Rumus : Rumus :
( ) ( )
Contoh Soal:
1. Tentukan molalitas larutan yang terbuat dari 2,5 gram NaOH
dalam 500 gram air (Ar Na=23, O=16, dan H=1)
2. Seorang siswa akan membuat larutan Ba(OH)2 0,04 m.
Berdasarkan perhitungannya, ia memutuskan untuk melarutkan
1,71 gram Ba(OH)2 dalam 250 mL air. Periksalah ketepatan
perhitungan siswa tersebut! (ρ Air= 1 gr/mL, Ar Ba=137, O=16,
dan H=1)
Penyelesaian:
1. Dari soal telah diketahui:
gt = 2,5 gram
gp = 500 gram
Mr NaOH = 40 g/mol
Ditanyakan: molalitas larutan NaOH ?
m= x 1000
2 5
m= x 1000
40 500
m= 0,125 m
2. Dari soal telah diketahui:
gt = 1,71 gram
Mr Ba(OH)2 = 171 g/mol
Ditanyakan: molalitas larutan Ba(OH)2 ?
Karena massa jenis (ρ) air = 1 gr/mL, maka:
ρ=
18