Page 79 - body text all
P. 79
Topik 5– Integrasi CT dalam Mata Pelajaran
Ruang Kolaborasi (LK 10) Kelompok B
• menentukan metode statistik yang tepat,
bisa dengan perhitungan manual atau
dengan bantuan teknologi computer.
2) PENGENALAN POLA
• membuat visualisasi data, misalnya
histogram untuk melihat pola distribusi
data
• mengidentifikasi pola dalam data,
misalnya nilai tertinggi, terendah, atau
pusat data
• mendeksripsikan pola yang ditemukan
3) ABSTRAKSI
• mengabstraksikan konsep rata-rata sebagai
ukuran pusat data yang umum digunakan
dalam kehidupan sehari-hari
• membuat kesimpulan performa siswa dari
hasil rata-rata tersebut, misalnya dengan
menganalisis perbandingan banyak siswa
yang memperoleh nilai di atas dan di
bawah rata-rata.
4) ALGORITMA
• membuat langkah terstruktur untuk
menghitung nilai rata-rata
• menggunakan langkah yang telah disusun
• mengevaluasi hasil penggunaan langkah
tersebut, apakah sudah efektif dan efisien.
COMPUTATIONAL THINKING
Page 75 of 89
Page 75 of 80
Page 75 of 79