Page 18 - E-BOOK TPACK-BASED AYU IRINKA_Neat
P. 18
3 PROTEIN
Protein adalah senyawa organik bernitrogen yang rumit dengan bobot
molekul tinggi yang sangat penting bagi kehidupan, bahan organik yang
susunannya sangat majemuk yang terdiri atas beratus-ratus atau beribu-ribu
asam amino dan merupakan bahan utama pembentukan sel dan inti sel.
Jenis Protein
Protein
Nabati
Protein yang berasal
tumbuhan disebut protein
nabati. Protein nabati dapat
diperoleh dari kacang
kedelai, kacang hijau, dan Gambar 1.4 Sumber Protein Nabati
kacang-kacangan lainnya. Sumber : https://www.alodokter.com
Protein
Hewani
Protein yang berasal hewan
disebut protein hewani.
Protein hewani dapat
diperoleh dari daging, ikan,
telor, susu, dan keju.
Gambar 1.5 Sumber Protein Hewani
Sumber : https://www.astronauts.id
E-Book Sistem Pencernaan Manusia 10 VIII SMP