Page 107 - Kelas X Seni Budaya BS Sem 2 press
P. 107

No                               Pernyataan

                           Saya mengamati contoh yang diberikan oleh guru dengan cermat
                      1
                            ☐ Ya          ☐ Tidak
                           Saya mencoba memainkan masing-masing pola ritmik sesuai dengan
                      2.   contoh yang diberikan oleh guru
                            ☐ Ya          ☐ Tidak
                           Saya berusaha menguasai permainan keempat pola ritmik
                      3
                            ☐ Ya          ☐ Tidak

                           Saya mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak saya pahami
                      4
                            ☐ Ya          ☐ Tidak

                           Saya berperan aktif dalam kelompok
                      5
                            ☐ Ya          ☐ Tidak
                           Saya berusaha untuk berani mengemukakan pendapat
                      6
                            ☐ Ya          ☐ Tidak

                           Saya berusaha bekerjasama dengan baik dalam kelompok
                      7
                            ☐ Ya          ☐ Tidak
                           Saya menghargai permainan musik yang dilakukan kelompok lain
                      8
                            ☐ Ya          ☐ Tidak
                            Saya menghormati dan menghargai guru
                      9
                            ☐ Ya          ☐ Tidak

                           Saya menghormati dan menghargai pendapat teman atas permainan saya,
                      10   baik secara perorangan maupun dalam kelompok
                            ☐ Ya          ☐ Tidak


                    2.    Penilaian Antarteman


                        Nama            : ………………………………….

                        Kelas           : ………………………………….
                        Semester        : ………………………………….
                        Waktu penilaian  : ………………………………….








                                                                                                                                                     Seni Budaya   99
   102   103   104   105   106   107   108   109   110   111   112