Page 11 - E-Modul Dinamika Rotasi Kelas XI
P. 11
Besaran yang dapat menyebabkan benda berotasi di namakan
momen gaya atau torsi. Momen gaya merupakan besaran yang
dipengaruhi oleh gaya dan lengan. Besar momen gaya
didefinisikan sebagai hasil perkalian silang antara vektor posisi r
dengan gaya F.
Lihat pada gambar diatas, untuk memutar baut diperlukan
lengan r dan gaya F. Besar momen gaya didefinisikan sebagai
hasil kali antara gaya yang bekerja dengan lengan yang saling
tegak lurus.
Jika gaya yang bekerja pada lengan gaya tidak tegak lurus,
maka besar torsinya adalah:
Dimana adalah sudut antara gaya dengan lengan gaya.
CATATAN
1. Momen gaya
bertanda (+) jika
putaran searah
putaran jarum jam.
2. Momen gaya
bertanda (-) jika
putaran berlawanan
arah putaran jarum
jam.
4