Page 11 - E-MODUL Barisan dan Deret
P. 11
PEMBELAJARAN
BAB
Kegiatan 1
2 POLA BILANGAN
Indikator
Setelah melakukan pembelajaran kegiatan 1, siswa diharapkan dapat.
1. Menganalisis dan menemukan pola bilangan
2. Menggunakan pola bilangan untuk memecahkan masalah kontekstual
Berdoalah sebelum memulai pembelajaran. Siapkan buku catatan dan alat tulis untuk
mencatat materi dan hal-hal yang dianggap penting. Selamat dan semangat belajar untuk
menambah pengetahuan baru.
Aktivitas
Perhatikan ilustrasi berikut. Ibu Elly ingin menanamkan sifat menabung sejak kecil
kepada anaknya dengan selalu menambahkan uang saku sekolah setiap harinya sebesar
Rp.2.000,00. Pada awalnya uang saku sebesar Rp.10.000,00. Jika uang saku tersebut
disusun dengan bilangan-bilangan seperti diilustrasikan pada gambar 2.1. berikut.
7