Page 28 - E-Modul Fisling Lidia Nia FIX_Neat
P. 28
• Standard Molar Entropi
Standar molar entropi adalah entropi dari 1 mol zat murni pada tekanan 1 atm dan
pada suhu 25°C. reaksi entropi standar yaitu :
∆S° = ∑nS°(products) – ∑nS°(reactants) (1.65) M
• Entropi dalam reaksi kimia
Jika ada reaksi aA + bB → cC + dD , maka
0
0
S t = S produk - S reaktan
0
0
0
0
0
= (cS C + d S D) – (aS A + b S B) (1.66)
F. Kalor Jenis Gas Ideal
Kapasitas kalor gas adalah banyaknya kalor yang dibutuhkan untuk menaikkan suhu gas
sebesar 1°C, untuk volume tetap disebut CV dan untuk tekanan tetap disebut Cp. Secara
matematis, kapasitas kalor (C) dinyatakan dengan persamaan :
M
= (1.67)
∆
Pada gas, perubahan suhu dapat dilakukan dengan proses isobarik atau proses isokhorik.
Dengan demikian, kapasitas kalor gas dapat dibedakan menjadi dua, yakni kapasitas kalor pada S
tekanan tetap (Cp) dan kapasitas kalor pada volume tetap (V). Perumusan kedua pada kapasitas
kalor tersebut secara matematis dapat dituliskan sebagai berikut.
= = (1.68) M
∆ ∆
Jika besaran QP dan QV dimasukkan ke dalam persamaan Hukum Pertama Termodinamika,
akan didapatkan persamaan berikut.
a. Pada proses isokhorik
QV = ΔU + W (1.69) M
Oleh karena dalam proses ini volume sistem tetap (ΔU = 0) maka usaha sistem W = 0
sehingga didapatkan persamaan :
QV = ΔU (1.70)
b. Pada proses isobarik
QP = ΔU + W (1.71)
Oleh karena dalam proses ini tekanan sistem tetap ( ΔP + 0), usaha sistem W = P ΔV.
28