Page 20 - Sinar Tani Edisi 4031
P. 20

20                         E-paper Edisi 20 - 26 Maret 2024  |  No. 4031 Tahun LIV                                A GRIK ULINER



          Nikmati Pedasnya




          Rica Rodo Minahasa





          saat Ramadhan







           Rasakan kenikmatan Ramadhan dengan kelezatan
           yang menggoda. Cobalah sayuran rica rodo khas
           Minahasa, hangat, pedas dan penuh aroma yang
           memikat. Nikmati setiap suapan yang menggugah
           selera di bulan penuh berkah ini.



                    ayur rica rodo, sebuah  tidak puas jika tidak mengonsumsi
                    hidangan khas Minahasa,  rica. Ada kemungkinan bahwa istilah
                    menawarkan    cita  rasa  “rica” berasal dari bahasa Spanyol,
                    pedas yang khas dengan  yang berarti kaya.
                    campuran bumbu rempah        Cabai atau rica memang telah
        Syang             melimpah.    Terdiri  menjadi bagian tak terpisahkan dari
         dari terong ungu, kacang panjang  tradisi lokal, terutama ketika dicampur
         potongan, jagung manis, daun melinjo,  dengan rempah-rempah lain seperti
         dan cabai rawit, hidangan ini tidak  cengkeh, pala, jahe, bawang merah,
         hanya  lezat tapi  juga mengandung  serai, kunyit, kemangi, dan daun jeruk.
         banyak manfaat kesehatan.               Mengonsumsi    hidangan   pedas
            Kacang     panjang    membantu    bagi orang Minahasa bukan hanya
         menjaga kesehatan jantung, terong  sekadar urusan memuaskan lapar,
         membantu menurunkan kolesterol,  melainkan juga sebuah aktivitas yang
         sementara    jagung    memberikan    melibatkan aspek budaya dan tradisi.
         asupan asam folat, vitamin B12, dan     Semakin    banyak   cabai  yang
         zat besi yang membantu memperkuat    digunakan,    semakin     membuat
         tubuh, terutama setelah berbuka      orang ingin terus makan. Sensasi
         puasa.                               pedas   dan   panas   tidak  hanya
                                              memberikan     rasa  hangat   pada
            Tradisi Rica                      tubuh, tetapi juga meningkatkan
            Rica-rica  adalah  jenis  bumbu   semangat. Penggunaan cabai dalam  sensasi pedas yang ditawarkan oleh      air, bawang merah iris, cabai rawit,
         sangat pedas yang berasal dari cabai  masakan Minahasa bertujuan untuk  cabai karena dianggap lebih enak dan   daun kunyit, serai yang dimemarkan,
         khas Minahasa, Sulawesi Utara. Secara  memperkuat  cita  rasa  pedas  dan  nyaman bagi lidah dan pencernaan.   daun jeruk yang tulangnya dilepas,
         harfiah, kata “rica” berarti cabai atau  aroma khasnya.                      Di sekitar Danau Tondano dan      kemangi, dan garam secukupnya. Jika
         lombok. Biasanya digunakan dalam        Rasa pedas dari cabai mampu  dataran        tinggi  Minahasa    yang   diinginkan, kita bisa menambahkan
         masakan khas Manado yang kaya  mengurangi bau amis pada ikan atau         beriklim dingin, cabai tumbuh subur   ikan cakalang, ikan tuna, atau ikan teri
         akan cabai.                          menghilangkan aroma alami dari  dan menjadi favorit di kalangan           sesuai selera.
            Dalam budaya Minahasa, memiliki  hewan buruan seperti kawok (tikus  penduduk        setempat,    terutama     Langkah      pertama      adalah
         stok cabai yang cukup di rumah  hutan  ekor  putih),  ular  piton,  paniki   mereka yang tinggal di pegunungan   merendam   terong  yang   sudah
         dianggap   penting,  sehingga   rica  (kelelawar), dan babi hutan.        yang juga memiliki iklim yang sejuk.  dipotong dalam air garam, memotong
         menjadi salah satu bumbu utama          Sebelum cabai diperkenalkan, jahe    Sensasi panas yang dihasilkan rica   kacang panjang  dan  menyiapkan
         dalam masakan suku Minahasa. Bagi  dan pala sering digunakan sebagai  memberikan rasa hangat pada tubuh        jagung pipil serta mencuci kemangi.
         orang Minahasa, sebuah hidangan  pengganti         untuk    memberikan    setelah  menyantap  hidangan  pedas.   Selanjutnya,  iris  bawang  merah,
         akan terasa kurang lengkap tanpa     rasa pedas pada masakan. Namun,  Tradisi mengonsumsi cabai pun            bawang putih, dan cabai. Geprek jahe,
         kehadiran rica. Bahkan, mereka merasa  penduduk Minahasa lebih menyukai  menyebar hingga ke wilayah pesisir    lengkuas, dan serai. Buang bagian
                                                                                   Manado dan Kema, Minahasa Utara,     tengah dari daun jeruk.
                                                                                   dimana pengaruh bangsa Spanyol         Tumis serai, daun jeruk, daun
                                                                                   juga turut memengaruhi budaya        kunyit, jahe, dan lengkuas hingga
                                                                                   setempat. Dalam interaksi antara     harum. Tambahkan irisan bawang
                                                                                   Spanyol  dan  penduduk  Minahasa,    merah, bawang putih, dan cabai,
                                                                                   makanan    pedas   sering  disebut   tumis  hingga   layu.  Setelah  itu,
                                                                                   dengan istilah “pidis” dalam bahasa   masukkan jagung, tumis sebentar,
                                                                                   setempat.                            lalu tambahkan air dan jagung
                                                                                                                        pipil. Masak hingga jagung matang.
                                                                                      Coba Resepnya                     Masukkan kacang panjang, terong,
                                                                                      Dirangkum dari Resep Kuliner      dan tomat, lalu masak hingga semua
                                                                                   Tradisional Minahasa, Sulawesi Utara,   bahan matang. Setelah matang,
                                                                                   karya Yelly A Walansendow dan        tambahkan   kemangi,   aduk   rata.
                                                                                   Joseph J.A.Turambi, Penerbit: Yayasan   Angkat dan sajikan.
                                                                                   Serat Manado (Anggota IKAPI), 2021,    Kehadiran    cabai  memberikan
                                                                                   halaman  45,  Bahan  dan  bumbunya   sensasi pedas dan panas yang
                                                                                   sederhana saja.  Pastinya  tidak  bikin   menghangatkan  tubuh.  Bagi  orang
                                                                                   ribet atau repot.                    Minahasa, rasa pedas dari cabai dalam
                                                                                      Bahan-bahan untuk membuat         masakan memiliki makna filosofis
                                                                                   resep ini mencakup jagung manis yang   sebagai simbol penerimaan terhadap
                                                                                   telah dipipil, terong yang dipotong,   hal-hal  yang  menantang  dalam
                                                                                   kacang panjang yang dipotong kecil,   kehidupan. Gsh
   15   16   17   18   19   20   21