Page 2 - Sinar Tani Edisi 4028
P. 2
2 2 Edisi 28 Februari - 5 Maret 2024 | No. 4028 Tahun LIV MENT AN MENY AP A
Menggapai
Oleh: Memed Gunawan
Pangan Lumbung
Harga Lebaran Pangan
Andi Amran Sulaiman Dunia
Menteri Pertanian RI
Sahabat Tabloid Sinar Tani yang Budiman.
arga lebaran bahan makanan memang beda. Jika pakaian dan embangunan pertanian kini menghadapi tantangan
peralatan rumah tangga ramai-ramai dijual dengan harga diskon, yang cukup berat. Apalagi kondisi dunia sekarang, bukan
maka harga makanan dan ongkos transportasi justru meningkat, hanya Indonesia, terjadi krisis pangan. Ada peningkatan
kadang berlipat-lipat. Beberapa minggu menjelang Ramadhan pemanasan global. Kelaparan di dunia saat ini kurang lebih
dan Lebaran, hampir semua jenis makanan, mulai beras, telur, mendekati satu miliar penduduk dan ada 44 negara di
Hdaging dan bahan penyedap harganya meningkat. Fenomena ini Pdunia yang terancam kelaparan saat ini.
dibahas dalam Tabloid Sinar Tani pada Edisi 4028. Pokok bahasannya tentu Di Indonesia sendiri saat ini sedang mengalami iklim eksrim El Nino
pada kesiapan yang dilakukan para penentu kebijakan. yang belum pernah ada sebelumnya. Pada Februari 2024 seharusnya
Dengan adanya kenaikan harga pangan pasca Pemilu menjelang proyeksi luas tanam meningkat, malah menurun menjadi 800.000 ha
Ramadhan ini tentu banyak yang merespon dan berspekulasi terkait politik, dari 1.753.000 ha di bulan Januari 2024 akibat adanya kekeringan eksrim.
tetapi yang pasti dampak el nino panjang beberapa bulan sebelumnya tak Biasanya grafik di Bulan Februari ini meningkat, bisa sampai
bisa disangkal. Proses produksi beberapa komoditas pertanian mengalami 2 juta. Ini belum sampai puncak, kita malah menurun. Ini yang
masalah kekurangan air pada saat pertumbuhan vegetatif sehingga produksi mengkhawatirkan. Namun demikian, kami optimis Indonesia bisa
tidak optimal. menjadi lumbung pangan dunia. Karena itu, Indonesia pun ke depan
Harga beras mencapai tingkat tertinggi, harga cabai melonjak sampai 50 menjadi kunci dari masalah krisis pangan dunia akibat dampak El Nino
persen bahkan ada yang mencapai lebih dari Rp 100.000 per kg, demikian dan krisis dunia lainnya.
juga harga telur dan ayam naik dipicu oleh kenaikan harga pakan akibat harga Apalagi saat ini bantuan pupuk sudah ditambah Presiden Jokowi
jagung meningkat. menjadi Rp 14 triliun tahun 2024 untuk memacu akselerasi produksi
Cabai merupakan komoditas penting seperti beras, jagung dan kedelai. Dia pertanian Indonesia. Indonesia sudah tiga kali swasembada, pada
berpengaruh pada inflasi karena konsumsinya tinggi. Cabai tidak terlepas dari tahun 2017, 2019, 2020. Itu artinya kita mampu.
selera dan menu makan masyarakat. Permintaan terbesarnya adalah terhadap Hanya saja saat ini kondisi pertanian tidak baik ditambah dengan
cabai segar, sementara komoditas ini tidak dapat disimpan lama sehingga kondisi iklim yang tidak bersahabat, diperparah dengan kebijakan yang
kerusakan mulai dari lapangan sampai pemasaran mencapai sekitar 23 persen. perlu disempurnakan. Salah satunya adalah masalah pupuk. Saat saya
Pada saat musim kemarau panjang banyak petani (terutama petani kecil) beri tahu kepada Presiden, dengan spontan Presiden berkata tambah
tidak mampu menanam cabai merah besar karena kekurangan air. Sekarang pupuk Rp 14 triliun untuk mengatasi masalah ini.
harganya melonjak, diperkirakan cabai merah besar pada saat Ramadhan Apalagi solusi dari masalah pangan di Indonesia dan guna
akan tetap tinggi. Sekarang saja sudah sampai Rp 110.000 per kg. Pemain di mempercepat pencapaian menjadi lumbung pangan dunia adalah
komoditas cabai melihat perlunya pemetaan daerah produksi dan penataan melalui pemanfaatan lahan rawa mineral menjadi lahan pertanian
distribusi agar kelangkaan dapat segera teratasi. produktif. Indonesia saat ini memiliki lahan rawa mineral 10 juta hektar
Beberapa pemain baru komoditas cabai cukup berhasil. Bagi para pencinta yang tersebar di Sumatera Selatan, Kalimantan, Sulawesi dan lainya.
tanaman, cabai juga tak ubahnya tanaman hias yang sekaligus memenuhi Jika dikelola secara optimal di tahun 2024 sebesar 1 juta hektar
kebutuhan keluarga. Temuan varietas cabai yang pedas lokal dari Kalimantan dapat menghasilkan beras 2,5 juta ton, 2 juta hektar di tahun 2025
Selatan dan hasil temuan IPB disambut baik oleh petani. menghasilkan 5 juta ton, 3 juta hektar di tahun 2026 produksinya 7,5
Jangan lewatkan kiat Peternakan Bebek Kandang Kering yang anti bau, juta ton, 4 juta hektar di tahun 2027 produksinya 10 juta ton, dan 5 juta
bersih dan berwawasan lingkungan, yang membuat bebek hidup dalam ton di tahun 2028 produksi beras 12,5 juta ton.
kondisi nyaman. Silahkan simak. Produksi ini dapat mengurangi impor, memenuhi kebutuhan
Hiruk pikuk tentang kenaikan harga beras sudah dijawab dengan nasional dan bisa juga ekspor. Indonesia bisa menjadi lumbung pangan
penggelontoran beras ke pasar-pasar. Janji Bulog, akan terus melakukan dunia, dan menjadi negara super power. Dalam rencana Kementerian
manuver positif menyikapi harga beras yang masih fluktuatif dengan Pertanian menjadi lumbung pangan dunia, kami memproyeksi
bergerak cepat menjalankan semua penugasan dari pemerintah, antara lain Indonesia mencapai swasembada pangan di tahun 2025, menjadi
melaksanakan penyaluran Bantuan Pangan dan penyediaan pangan murah negara eksportir beras pada tahun 2027 dan menjadi lumbung pangan
melalui Program Bulog Siaga. Apakah itu? Silahkan simak di tabloid kita. dunia super power pada tahun 2028.
Ada empat rencana besar yang akan dilakukan Kementerian
Sahabat Tabloid Sinar Tani yang Budiman, dari meja redaksi Pertanian untuk akselerasi produksi pangan. Gerakan kami yang
kami mengucapkan Selamat Membaca. pertama, pompanisasi untuk Pulau Jawa. Kedua, ekstensifikasi lahan
rawa di luar Indonesia. Ketiga, pupuk yang bermasalah hanya 5 persen
akan kita angkat menjadi 100% dan keempat, kita hilirisasi, kita harus
Saung Tani perbaiki tata niaga. Insyallah kita akan kembali swasembada dan ekspor
ke depan.
Harga cabai jelang Ramadhan masih tinggi.
- Bagi konsumen, pedas di kantong.
Panen padi mulai berlangsung di sentra-sentra padi.
- Rakyat sudah antri menunggu beras masuk pasar. PINDAI BARCODE!
Bulog siapkan jurus stabilkan harga beras.
- Jurusnya harus jitu. Untuk Mengakses e-paper Sinartani.
Pemimpin Umum/Penanggung Jawab : Dr. Ir. Memed Gunawan; Pemimpin Perusahaan : Ir. Mulyono Machmur, MS; Pemimpin Redaksi : Yulianto;
Redaktur Pelaksana : Yulianto; Redaktur : Gesha Yuliani, S.Pi; Staff Redaksi : Julian Ahmad; Nattasya; Iqbal; Indri Hapsari, S. Sos; Echa; Herman Rafi;
Koresponden : Wasis (Cilacap), Soleman (Jatim), Suriady (Sulsel), Abdul Azis (Aceh), Suroyo (Banten), Gultom (Sumut), Nsd (Papua Barat);
Layoutman : Suhendra, Budi Putra Kharisma; Korektor/Setter: Rori, Hamdani; Sekretariat Redaksi: Hamdani; Pengembangan Bisnis : Iqbal Husein, SE;
Indri; Echa Sinaga, Dewi Ratnawati; Keuangan: Katijo, SE (Manajer); Ahmad Asrori; Sekretariat Perusahaan : Suparjan; Jamhari; Awan;
Distribusi: Saptyan Edi Kurniawan, S.AP; Dani; Jamhari
Penerbit: PT. Duta Karya Swasta; Komisaris Utama: Soedjai Kartasasmita; Komisaris: DR. Ir. A. H. Rahadian, M.Si; Ir. Achmad Saubari Prasodjo
Direktur Utama: DR. Ir. Memed Gunawan; Direktur: Ir. Mulyono Machmur, MS
Alamat Redaksi dan Pemasaran/Iklan: Jl. Harsono RM No. 3 Ragunan Jakarta 12550, Telp. (021) 7812162-63, 7817544 Fax: (021) 7818205
Email: redaksi@sinartani.co.id; Izin Terbit No. 208/SK/Menpen/SIUPP/B.2/1986; Anggota SPS No. 58/1970/11B/2002; Izin Cetak: Laksus Pangkopkamtibda
Jaya No. Kep. 023/PK/IC/7; Harga: Rp. 16.000 per edisi; Tarif Iklan: FC Rp. 8000/mmk, BW Rp. 7.000/mmk; Pembayaran: Bank Mandiri Cab. Ragunan
No. 127.0096.016.413, BNI’46 Cab. Dukuh Bawah Jakarta No. 14471522, Bank Agro Kantor Pusat No. 01.00457.503.1.9 a/n Surat Kabar Sinar Tani. Bank BRI
Cabang Pasar Minggu: a/n PT. Duta Karya Swasta No. 0339.01.000419.30.1; ISSN: 0852-8586;
Percetakan: PT. Aliansi Temprina Nyata Grafika
Desain Cover: Budi Putra K.
Foto Cover: Istimewa
Informasi Sinar Tani dapat diakses melalui: www.sinartani.co.id