Page 28 - Modul+PLPG+Evaluasi+Program+Sekolah
P. 28

berada dalam kerangka premis-premis itu. Untuk memudahkan pemahaman,

               Gambar berikut mengilustrasikan hubungan antara premis organisasi, hierarki
               tujuan, dan bentuk rencana sebagaimana diuraikan di atas.


                                                        Visi, Misi, dan Nilai-
                                                             Nilai Dasar
                                                          (Premis Sekolah)




                                                   Tujuan                Rencana
                                                   (hasil)                 (alat)






                     Manajemen Puncak               Tujuan                 Rencana
                      (Tingkat Sekolah)            Strategis               Strategis





                    Manajemen Menengah
                     (Bidang Kurikulum,             Tujuan                 Rencana
                      Kesiswaan, dsb.)              Taktis                  Taktis





                     Manajemen Bawah                Tujuan                 Rencana
                    (Mapel, Individu Guru)       Operasional             Operasional


                        Gambar  5.1 Hubungan antara Premis, Tujuan, dan Rencana



                     Perencanaan  pengembangan  sekolah  (school  development  planning)

               merupakan  proses  pengembangan  sebuah  rencana  untuk  meningkatkan
               kinerja sebuah sekolah secara berkesinambungan. Perbedaan pokok rencana

               pengembangan  dengan  rencana  lainnya  terletak  pada  tujuan.  Sedangkan

               hierarki tujuan dan rencana sebagaimana telah diuraikan di atas juga berlaku
               dalam  rencana  pengembangan.  Tujuan  yang  akan  dicapai  dalam  rencana


                                                    25
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33