Page 67 - Seni_Teater_BG_KLS_IV_Rev
P. 67
Pindai Aku
Pindai Aku
Pranala: https://buku.kemdikbud.go.id/s/RW
G. Remedial
Bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar, Sahabat Guru perlu
menyiapkan alternatif strategi pembelajaran untuk menjamin ketercapaian tujuan
pembelajaran. Berikut ini adalah alternatif remedial yang dapat Sahabat Guru
peserta didik.
Tabel 1.10 Contoh Kegiatan Remedial Pembelajaran Bab I
No. Kegiatan Remedial
1. Kegiatan 1: Meniru gerak Mengamati lingkungan, baik di rumah maupun
dan suara lingkungan sekolah. Peserta didik mendaftar binatang apa
sekitar yang dilihatnya dan mendeskripsikan suara dan
gerakannya.
2. Kegiatan 2: Bermain Meniru gerak binatang yang pernah dijumpainya.
pantomim binatang
B a b I B e r m a i n P e r a n B i n a t a n g da n P e r i s t i w a A l a 5 5
Bab I Bermain Peran Binatang dan Peristiwa Alamm 55