Page 31 - E-Modul Literasi Sains
P. 31
e
L
Lemak
k
a
m
3. 3.
Lemak sangat penting untuk kesehatan tubuh. Lemak membantu
penyerapan vitamin, melindungi organ-organ penting di dalam tubuh,
dan membantu tubuh agar tetap hangat. Lemak bisa didapatkan dari
santan, kacang-kacangan, daging sapi, daging kambing, daging ayam,
ikan, susu, semua makanan yang digoreng, dan sebagainya.
Ayo Literasi!
Tahukah kamu, Lemak merupakan jenis nutrisi yang paling lambat
dicerna. Makanan berlemak akan menghabiskan waktu lebih banyak
pada saluran pencernaan. Maka dari itu, jika terlalu banyak
mengkonsumsi, juga akan terjadi penumpukan lemak.
4. 4. Vitamin
i
t
i
n
a
m
V
Vitamin merupakan zat yang
membantu tubuh melawan kuman
penyakit dan diperlukan untuk
menunjang kinerja tubuh. Pada
umumnya, vitamin berasal dari
buah-buahan dan sayur-sayuran.
5. 5. M i n e r a l Gambar 2.5 Jenis Vitamin
Mineral
Mineral diperlukan untuk
kesehatan tulang dan gigi serta
darah. Mineral berasal dari buah-
buahan dan sayuran. Makanan
lain, seperti susu menyediakan
kalsium untuk kesehatan tulang
Gambar 2.6 Jenis Mineral
Sistem Pencernaan Manusia 22