Page 69 - FLIPBOOK METABOLISME SEL
P. 69

a)  Fermentasi Asam Laktat


                       Bagaimana  fermentasi  asam  laktat  berlangsung?

                       Telah diketahui bahwa glikolisis menghasilkan asam

                       piruvat. Tanpa adanya oksigen, asam piruvat tidak

                       dapat  masuk  ke  siklus  Krebs  di  mitokondria.

                       Namun,  asam  piruvat  akan  mengalami  reduksi

                       secara  langsung  oleh  NADH  membentuk  senyawa


                       3C, yaitu asam laktat, tanpa melepaskan CO2.
















































                               Gambar 8. Siklus Fermentasi Asam Laktat

                                  sumber : https://materi.co.id/respirasi-anaerob/






                      Metabolisme Sel - Biologi Kelas XII SMA/MA                         58
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74