Page 11 - C:\Users\ASUS\Documents\Flip PDF Professional\MODUL_AJAR_KURIKULUM_MERDEKA_2023_i[1] (1)\
P. 11

0
               = 1.000g x 4,18 J/ g x 1,56°C
               = 6.520 J


        Q kalorimter  = C kalorimeter   x ΔT

                = 958 J/°C x 1,56°C

                = 1.494 J

        Maka ,   Q  reaksi  = -(1.494  +  6.520) J

                       = -8.014 J = 8.014






            F.  Hukum Hess
        Bunyi Hukum Hess "Perubahan entalpi suatu reaksi hanya tergantung pada keadaan awal
        (zat-zat pereaksi) dan keadaan akhir (zat-zat hasil reaksi) dari suatu reaksi dan tidak
        tergantung bagaimana jalannya reaksi".

        Perubahan entalpi reaksi menurut hukum Hess:


              Hanya tergantung pada keadaan awal dan akhir sistem, bukan tahap yang ditempuh.
              Merupakan penjumlahan entalpi reaksi dari setiap tahap.

        Contoh :

        Tentukan perubahan entalpi penguapan air dari wujud padat jika diketahui reaksi-reaksi

        berikut:


        H 2 (g)  +   O 2 (g)  → H O  (g)    ΔH = -241,8 kJ
                              2

        H O  → H O                   ΔH = -6,01 kJ
              (l)
          2
                      2
                         (s)

        H 2 (g)  +   O 2 (g)  → H O  (l)   ΔH = -285,8 kJ
                              2

        Jawaban :
        Reaksi yang diinginkan yaitu H O  → H O  . Berarti, seluruh H₂O  diletakkan disebelah
                                                           (g)
                                            2
                                               (s)
                                                       2
                                                                                     (s)
        kiri (reaktan), dan H₂O  diletakkan disebelah kanan (produk), sehingga ketiga reaksi diatas
                                  (g)
        menjadi:

        H 2 (g)  +   O 2 (g)  → H O  (g)    ΔH = -241,8 kJ
                              2

        H O   →  H O    ΔH =  6,01 kJ
                          (l)
              (s)
          2
                       2

        H O  → H      2 (g)  +   O 2 (g)    ΔH = 285,8 kJ
              (l)
          2
                                             +
        H O   → H O                  ΔH = 50,01 kJ
              (s)
          2
                          (g)
                      2
                                                           10
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16