Page 141 - YASMIN MODUL
P. 141

berfungsi sebagai alat bantu dalam
                             mempermudah penyusunan laporan keuangan.
                             Di mana untuk menyusun neraca lajur perusahan
                             dibutuhkan berbagai data, di antaranya neraca
                             saldo dan data jurnal penyesuaian pada akhir
                             periode. Neraca lajur dapat dibuat dalam
                             beberapa bentuk, antara lain enam kolom,
                             delapan kolom, sepuluh kolom, dan dua belas
                             kolom. Namun demikan, dalam praktiknya
                             bentuk yang paling sering digunakan adalah
                             bentuk sepuluh kolom.

                                                 Neraca saldo
            No.   Nama    Neraca Saldo     Penyesuaian    setelah    L/R     Neraca
            Akun   Akun                         disesuaikan
                          D     K     D     K     D     K     D     K     D     K



                             Berdasarkan bentuk neraca saldo sepuluh kolom
                             tersebut, maka dapat dijelaskan kelima pasang
                             kolomnya, sebagai berikut.

                             1)  Neraca saldo (trial balance) berasal dari buku
                                besar perusahaan. Adapaun penulisan  dalam
                                neraca lajur tinggal memasukkan saldo- saldo
                                yang ada sesuai dengan letaknya, yaitu saldo
                                debit atau saldo kredit.

                             2)  Jurnal penyesuaian berasal dari jurnal
                                penyesuaian yang telah dibuat. Debit dan
                                kredit dari Jurnal penyesuaian dicantumkan
                                dalam baris yang tepat sesuai dengan nama
                                dan nomor akun. Jika nama akun yang

                                                                         141
   136   137   138   139   140   141   142   143   144   145   146