Page 10 - Nurul Insani-Topik 3 Emodul Sel
P. 10
KEGIATAN BELAJAR
Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menjelaskan sejarah penemuan sel dan teorinya.
2. Peserta didik mampu mendeskripsikan komponen-komponen kimiawi sel.
3. Peserta didik mampu mendeskripsikan struktur dan fungsi organel sel dan keterkaitannya
pada sel.
Orientasi Peserta Didik Pada Masalah
AYO PECAHKAN
Perhatikan tabel dan gambar di bawah ini!
1. Isilah tabel dibawah ini berdasarkan kajian bahan ajar dan literatur ?
PERBEDAAN SEL PROKARIOTIK SEL EUKARIOTIK
Inti Sel
Ukuran Sel
Organel berbungkus membran
Dinding sel
Alat gerak
Organel
Mesosom
Ribosom
Pembawa sifat
Contoh
2. Perhatikan gambar struktur sel dibawah!
E-Modul Sel

